Manusia memperoleh energi dari?

Manusia memperoleh energi dari?

Jawaban:

Manusia memperoleh energi dengan cara memakan organisme lain.

Pembahasan:

Organisme heterotrof adalah organisme yang menggunakan bahan organik yang telah dihasilkan oleh organisme autotrof (lorganisme yang mampu menghasilkan makanan atau energi sendiri, seperti tumbuhan). Organisme heterotrof tidak bisa membuat makanan sendiri. Salah satu contoh organisme heterotrof adalah manusia. Manusia memperoleh energi dengan cara memakan makanan. Bahan makanan akan masuk ke dalam jalur katabolisme agar bisa membebaskan energi. Energi yang dibebaskan dapat digunakan dalam aktivitas sehari-hari.

Tinggalkan komentar