Ditinjau dari jenisnya, lokasi dapat dibedakan menjadi tiga jenis, yakni lokasi geografis, lokasi geologis, dan lokasi astronomiis. Adapun lokasi suatu wilayah berdasarkan letak astronomis, dapat dikategorikan kedalam lokasi

Ditinjau dari jenisnya, lokasi dapat dibedakan menjadi tiga jenis, yakni lokasi geografis, lokasi geologis, dan lokasi astronomiis. Adapun lokasi suatu wilayah berdasarkan letak astronomis, dapat dikategorikan kedalam lokasi….
A. absolut
B. relatif
C. administratif
D. ruang

Jawaban :

A. absolut

Penjelasan :

Lokasi dapat dibedakan menjadi 3 jenis, yaitu lokasi geografis, lokasi geologis, dan lokasi astronomis. Lokasi geografis dapat disebut juga sebagai lokasi relatif yang ditentukan berdasarkan letak dan bentuknya di muka bumi. Lokasi geologis merupakan lokasi yang ditentukan berdasarkan proses, struktur, dan jenis yang menjadi satu kesatuan formasi geologi yang ada. Lokasi astronomis dapat disebut juga sebagai lokasi absolut (mutlak) yang ditentukan berdasarkan garis lintang dan bujur.

Jadi, jawaban yang tepat untuk soal di atas adalah A.

Tinggalkan komentar