|

Mengapa Indonesia disebut sebagai negara kaya akan kekayaan alam

Mengapa Indonesia disebut sebagai negara kaya akan kekayaan alam… Jawaban : Alasannya karena banyak sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan. Penjelasan : jadi Indonesia disebut sebafai negara kaya akan kekayaan alam karena memang banyak sumber daya alam yang dapat dimanfaatkan oleh negara Indonesia di berbagai kebutuhan. Kekayaan alam Indonesia sendiri didapatkan dari kondisi Indonesia sendiri,…

|

Sebutkan 3 contoh sumber energi alternatif!​

Sebutkan 3 contoh sumber energi alternatif!​ Jawaban: Beberapa contoh sumber energi alternatif adalah air, angin, matahari, dan bahan bakar bio. Pembahasan: Energi Alternatif ialah energi yang dapat digunakan atau dimanfaatkan sebagai pengganti energi atau bahan bakar yang tidak dapat diperbaharui. Eenergi alternatif digunakan untuk mengatasi keterbatasan energi, syarat energi alternatif yaitu tidak habis atau dapat…

|

Siapa penemu kamera?

Siapa penemu kamera? Jawaban: Menurut sejarah, kamera pertama kalinya ditemukan pada sekitar tahun 1000 Masehi oleh ilmuwan muslim legendaris yang bernama Al-Haitam atau Alhazen. Kamera ini dikembangkan dengan konsep lubang kecil di kotak gelap yang disinari cahaya yang kemudian mampu menghasilkan gambar. Saat itu, kamera disebut dengan nama kamera obscura yang berarti kamar gelap.

|

Identifikasikanlah kota dan propinsi penghasil tambang logam dan non logam

Identifikasikanlah kota dan propinsi penghasil tambang logam dan non logam… Jawaban : Ada beberapa kota dan provinsi penghasil tambang logam dan non logam. Antaranya : Tamabng logam : Emas dan Perak Papua, NTB, Jawa Barat, Sumatera Utara, dan Sumbawa. Tamabng non logam : Batubara : Maluku Utara, Jawa, Sulawesi, Papua, Sumatra, dan Kalimantan. Marmer :…

|

Apa kempanjangan NAFTA

Apa kempanjangan NAFTA… Jawaban : NAFTA adalah North American Free Trade Agreement, yah. Penjelasan : NAFTA (North American Free Trade Agreement) adalah organisasi internasional yang beranggotakan negara-negara Amerika Utara. NAFTA terbentuk pada tanggal 12 Agustus 1992 dan diresmikan dua tahun kemudian yaitu pada tanggal 1 Januari 1994. Organisasi ini bertujuan untuk mengkoordinasikan kegiatan ekonomi, perniagaan,…

|

Apa fungsi Koklea?

Apa fungsi Koklea? Jawaban: Koklea merupakan bagian utama dari telinga dalam, yang disebut juga dengan rumah siput, karena bentuknya yang mirip. Di dalam saluran koklea ini terdapat cairan yang menghantarkan getaran suara dan organ korti yang berfungsi sebagai penerima sinyal getaran suara tersebut. Koklea berfungsi sebagai reseptor (penerima) gelombang suara karena di dalamnya terdapat sel…

|

Kepanjangan PLTP adalah?

Kepanjangan PLTP adalah? Jawaban: Kepanjangan dari PLTP adalah Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi Pembahasan: Pembangkit Listrik Tenaga Panas Bumi (PLTP) adalah tenaga listrik yang dihasilkan dari gerak turbina yang digerakkan oleh panas bumi. Cara pemanfaatannya adalah dengan membuat sumur yang kedalamannya mencapai titik panas bumi, lalu panas tersebut dialirkan ke lokasi turbin untuk menggerakkan turbin….

|

Apa penyebab Osteoporosis?

Apa penyebab Osteoporosis? Jawaban: Osteoporosis (pengapuran/pengeroposan tulang) adalah kelainan pada tulang yang disebabkan karena tulang kehilangan kepadatannya, akibatnya rentan terjadi patah tulang. Penyakit osteoporosis dapat disebabkan oleh: – Kekurangan kalsium dan vitamin D – Kekurangan hormon estrogen pada perempuan atau hormon testosteron pada laki – laki yang turut menjaga kesehatan tulang – Gaya hidup yang…

|

Bagaimana virus bisa masuk pada tubuh?

Bagaimana virus bisa masuk pada tubuh? Jawaban: Virus dapat masuk ke dalam tubuh dapat melalui udara pernapasan dan makanan yang manusia konsumsi. Pembahasan: Virus merupakan agen penyebab penyakit yang dapat menginfeksi tubuh manusia. Tubuh manusia telah dilengkapi pelindung diri seperti kulit, lendir, dan rambut halus di permukaan organ yang dapat melindungi tubuh dari agen penyebab…