|

Apa itu pidato

Apa itu pidato… Jawaban : Pidato adalah sebuah kegiatan berbicara di depan banyak orang. Pidato dilakukan dengan menggunakan bahasa yang baik dan dapat diterima oleh pendengar. Umumnya, orang yang melakukan pidato akan menyampaikan gagasannya kepada orang lain atau pendengar.

Apakah yang dimaksud dengan lingkungan alam
|

Apakah yang dimaksud dengan lingkungan alam?

Lingkungan alam sering kali menjadi topik pembicaraan dalam diskusi tentang keberlanjutan dan pelestarian. Tapi, apa sebenarnya makna dari lingkungan alam itu sendiri? Artikel ini akan mengupas tuntas tentang lingkungan alam, memberikan wawasan yang mendalam namun disajikan dengan cara yang sederhana dan mudah dipahami. Lingkungan alam adalah segala sesuatu yang ada di sekitar kita yang tidak…

|

Gigitan hewan … bisa menyebabkan penyakit demam berdarah Kata yang sesuai untuk melengkapi kalimat dinayas adalah

Gigitan hewan … bisa menyebabkan penyakit demam berdarah Kata yang sesuai untuk melengkapi kalimat dinayas adalah… Jawaban dan Penjelasan : Kalimat rumpang yang membutuhkan satu kata untuk membuat kalimat tersebut menjadi lengkap dapat dilakukan dengan memahami isi gagasan pada kata yang berada di depan dan di belakang bagian rumpang agar menghasilkan makna yang logis. Sebelum…

|

Kita dapat memperkirakan informasi sebuah teks nonfiksi dengan cara memperhatikan…teks

Kita dapat memperkirakan informasi sebuah teks nonfiksi dengan cara memperhatikan…teks A. Judul B. Gambar C. Penulis D. Bentuk Jawaban : A. Judul Pembahasan : Teks nonfiksi ialah tulisan berbasis data dan fakta sebenarnya disajikan dengan gaya bahasa formal atau nonformal berupa argumentasi, eksposisi, atau deskripsi. Judul merupakan cerminan mengenai suatu permasalahan yang diangkat dalam sebuah…

|

Perbaikilah kalimat tersebut menjadi efektif dan sesuai dengan EYD!

Dengan kata laen,energi panas bumi mengaju pada energi yang dihasilin oleh panas yang nyipan di inti bumi. Perbaikilah kalimat tersebut menjadi efektif dan sesuai dengan EYD! Jawaban : Kalimat efektif yang tepat adalah “Dengan kata lain, energi panas bumi mengacu pada energi yang dihasilkan oleh panas yang disimpan di inti bumi.” Pembahasan : Kalimat efektif…

|

Tuliskan kesimpulan dari dua paragraf tersebut

Menurut dokter Nazir yang menangani Sarnata, kondisi Sarnata sudah sangat parah saat dibawa ke rumah sakit. “Leptospirosis pada Sarnata tergolong sudah berat karena sudah menyerang ginjal dan liver,” jelasnya. Selain itu, otaknya pun sudah terganggu karena iasudah sulit berkomunikasi. Nazir menjelaskan gejala awal leptospirosis adalah demam tinggi, mual, muntah, dan pusing terutama di bagian depan…

|

Kalimat utama pada paragraf diatas adalah

Indonesia merupakan negara kepulauan yang kaya akan beragam jenis hewan dan tumbuhan. Setiap pulau di Indonesia memiliki hewan yang unik dan menjadi ciri khas pulau tersebut. Komodo di kepulauan Nusa Tenggara merupakan salah satu contoh hewan langka yang dilindungi oleh dunia Internasional. Pulau Komodo secara resmi diakui sebagai salah satu dari tujuh keajaiban dunia dan…

|

Kakak Apa huruf konsonan pada kata diatas tesebut

Kakak Apa huruf konsonan pada kata diatas tesebut … Jawaban : Huruf konsonan pada kata “kakak” ada 1, yaitu huruf “k”. Pembahasan : Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), huruf ialah tanda aksara dalam tata tulis yang merupakan anggota abjad yang melambangkan bunyi bahasa. Jenis-jenis huruf sebagai berikut. 1. Huruf vokal, yaitu huruf hidup atau…

|

Kalimat yang kata katanya tersusun berdasarkan dengan kaidah bahasa Indonesia yang berlaku disebut kalimat

Kalimat yang kata katanya tersusun berdasarkan dengan kaidah bahasa Indonesia yang berlaku disebut kalimat … Jawaban dan Penjelasan : Di dalam kaidah bahasa Indonesia, kalimat harus disusun sesuai dengan aturan pola yang terstruktur dan mudah dipahami, seperti memiliki unsur subjek dan predikat, mengikuti aturan Pedoman Umum Ejaan Bahasa Indonesia, serta menggunakan kata baku. Kalimat yang…

|

Coba kamu ceritakan tentang hal-hal berikut! Keadaan keluarga Ratna

Bacalah cerita berikut ini! “Anak Pemulung yang Bisa Jadi Sarjana” Ratna adalah anak seorang pemulung. Keluarga Ratna hidup serba kekurangan. Sebelum tinggal di Jakarta, Ratna menetap di Karawang, tempat ayahnya memulai pekerjaan sebagai pengumpul barang bekas dan sampah plastik kemasan. Ratna, beserta kakak dan adiknya hidup prihatin. Masa-masa sekolah dihadapinya dengan penuh keterbatasan. Ayah Ratna…