Dasar – Dasar Elektronika Untuk Pemula
Saat ini tentu kita sangat mudah menemukan perangkat elektronik, TV, Komputer, handphone dan masih banyak lagi yang lainya. Setiap perangkat elektronik pasti akan memiliki umur pakai dan bisa mengalami kerusakan, dan ini bisa menjadi peluang bagi dalam bidang perbaikan elektronik. Nah jika anda tertarik dengan dunia elektronik entah itu karena senang dan hobi atau untuk […]