Andai Persib kalah dari Persija sore ini, itu sangat heboh & memalukan
Persib vs Persija sore ini menjadi laga ke-8 Maung Bandung di Gelora Bandung Lautan Api.
Persib vs Persija sore ini menjadi laga ke-8 Maung Bandung di Gelora Bandung Lautan Api.
Luciano Guaycochea mengaku sudah paham panasnya duel Persib vs Persija. Bermain di kandang, Lucho menegaskan kemenangan adalah harga mati.