Kenapa kita harus memakan makanan berserat?

Kenapa kita harus memakan makanan berserat?

Jawaban:

Kita harus memakan makanan yang berserat karena bagus untuk pencernaan,dapat menurunkan kadar kolesterol darah, mencegah terjadinya konstipasi (sulit BAB), dan memperlambat pencernaan makanan.

Pembahasan:

Sistem pencernaan manusia merupakan rangkaian jaringan organ yang mempunyai fungsi untuk mencerna makanan. Nantinya, makanan tersebut akan diproses secara mekanik dan kimiawi.
Organ : mulut – kerongkongan – lambung- usus halus – usus besar – rektum – anus.

Kita harus menjaga sistem pencernaan kita salah satunya dengan makan-makanan yang berserat seperti sayur-sayuran dan buah-buahan. Makanan berserat bagus untuk pencernaan,dapat menurunkan kadar kolesterol darah, mencegah terjadinya konstipasi (sulit BAB), dan memperlambat pencernaan makanan.

Tinggalkan komentar