Tulang pipih terdapat di?

Tulang pipih terdapat di?

Jawaban:

Tulang pipih adalah tulang yang tipis dan ada juga yang melengkung. Bagian dalam tulang pipih yaitu padat, keras, dan tidak berongga. Pada bagian bawah tulang pipih terdapat tulang spons yang berisi sumsum yang memproduksi sel darah merah. Tulang pipih terdapat di tulang tengkorak, tulang belikat, tulang dada, dan tulang rusuk.

Tinggalkan komentar