Sebutkan 10 hak dan kewajiban seorang siswa di sekolah?
Jawaban :
Terdapat perbedaan antara hak dan kewajiban. Hak adalah sesuatu yang kita dapatkan, sedangkan kewajiban adalah sesuatu yang harus dikerjakan.
Pembahasan :
Hak dan kewajiban adalah dua hal yang saling berhubungan dan tidak dapat dipisahkan. Berikut ini contoh hak dan kewajiban di sekolah:
Hak
1. Memperoleh pendidikan dan ilmu dari guru sesuai porsinya.
2. Tidak terdiskriminasi dari semua warga sekolah.
3. Mendapatkan kebebasan dalam berkeyakinan dan beragama.
4. Kebebasan mengajukan pertanyaan kepada guru.
5. Mendapat kemudahan dalam menggunakan fasilitas sekolah.
6. Mendapatkan rasa aman selama proses pembelajaran.
7. Mendapat keleluasaan dalam mengembangkan potensi diri sesuai yang dimiliki siswa.
8. Mendapatkan penghargaan dan penghormatan atas prestasi yang dicapai dan kontribusi yang diberikan.
9. Merasakan lingkungan sekolah yang bersih, aman dan nyaman.
10. Mendapatkan fasilitas sekolah yang sepadan dengan administrasi yang telah dibayarkan.
Kewajiban
1. Menaati dan melaksanakan tata tertib dan aturan yang ada dan berlaku di sekolah.
2. Menjaga kondisi tetap kondusif (aman dan nyaman) selama proses pembelajaran di sekolah baik online maupun offline.
3. Menghargai, menghormati, dan saling menyapa kepada seluruh warga sekolah (guru, siswa, dan pegawai).
4. Menjaga nama baik sekolah baik di dalam ataupun di luar sekolah.
5. Tidak merusak fasilitas yang dimiliki sekolah. Misalnya merusak kursi atau mencoret meja.
6. Ikut serta dalam menjaga kebersihan lingkungan sekolah (membuang sampah sesuai tempat, jadwal piket kelas).
7. Menggunakan seragam serta atribut sekolah sesuai ketentuan yang berlaku waktu yang tepat.
8. Mengikuti semua kegiatan belajar mengajar dari jam pertama hingga jam terakhir (pulang).
9. Membayar administrasi sekolah.
10. Menjunjung tinggi nilai sopan, santun, salam, senyum, dan sapa
Jadi, dengan demikian terdapat 10 hak dan kewajiban pelajar di sekolah.
Rekomendasi :
- Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya - Ketika kita berbicara tentang dunia elektronik, ada banyak komponen yang saling berhubungan dan bekerja bersama untuk membuat perangkat elektronik berfungsi. Salah satu komponen yang…
- Salah satu jenis pekerjaan yang terlibat dalam kegiatan ekonomi konveksi adalah Dalam kegiatan ekonomi konveksi, berbagai jenis pekerjaan terlibat untuk memastikan bahwa produk-produk pakaian yang dihasilkan dapat memenuhi kebutuhan pasar. Salah satu jenis pekerjaan yang memiliki peran penting dalam industri ini…
- Apa yang dimaksud dengan zat asam? Zat asam adalah salah satu konsep penting dalam kimia yang memiliki peran yang sangat signifikan dalam berbagai bidang kehidupan. Secara umum, zat asam didefinisikan sebagai senyawa kimia yang dapat melepaskan…
- Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah Australia, benua yang terletak di belahan bumi selatan, dikenal memiliki berbagai keunikan geografis yang menarik. Salah satu fakta menarik tentang Australia adalah bahwa dua pertiga dari wilayah benua ini terdiri…
- Jelaskan pengertian laju pertumbuhan penduduk Laju pertumbuhan penduduk adalah salah satu indikator demografi yang paling penting dalam memahami dinamika populasi suatu wilayah. Indikator ini mencerminkan perubahan jumlah penduduk dari waktu ke waktu, yang dipengaruhi oleh…
- Alat pernafasan burung terdiri atas? Burung adalah makhluk hidup yang unik dan menarik, terutama dalam hal adaptasi fisiologis yang memungkinkan mereka untuk terbang dengan efisien. Salah satu aspek kunci yang memungkinkan burung melakukan aktivitas ini…
- Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik adalah? Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik, yang lebih dikenal sebagai bahan bakar hayati atau biofuel, merupakan salah satu solusi inovatif dalam upaya mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil dan…
- Apa yang dimaksud dengan globalisasi? Globalisasi merupakan fenomena kompleks yang melibatkan integrasi ekonomi, politik, sosial, dan budaya di seluruh dunia. Proses ini menciptakan keterkaitan yang semakin erat antara negara-negara melalui perdagangan internasional, aliran modal, migrasi,…
- Sebutkan negara ASEAN yang mempunyai kelautan ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, adalah sebuah organisasi regional yang terdiri dari sepuluh negara anggota yang sebagian besar memiliki wilayah kelautan yang luas. Negara-negara ini tidak hanya memanfaatkan kekayaan…
- Fakta menarik tentang Daur hidup hewan kupu-kupu adalah? Kupu-kupu merupakan salah satu hewan yang paling menakjubkan di dunia, terkenal dengan keindahan sayapnya yang berwarna-warni dan pola yang unik. Namun, selain tampilannya yang memukau, kupu-kupu juga memiliki daur hidup…
- Hubungan dagang antara masyarakat pantai dengan pegunungan dapat terjadi karena? Hubungan dagang antara masyarakat pantai dengan pegunungan telah berlangsung selama berabad-abad dan merupakan salah satu contoh dari interaksi ekonomi yang penting dalam sejarah peradaban manusia. Proses ini melibatkan pertukaran barang,…
- Bagaimana kerja sama Indonesia dan Singapura dalam bidang Ekonomi? Indonesia dan Singapura, dua negara tetangga di Asia Tenggara, telah membangun hubungan ekonomi yang erat selama beberapa dekade. Kerja sama ini berakar pada kebutuhan kedua negara untuk memperkuat stabilitas ekonomi…
- Bagaimana potensi SDM dinegara Filipina? Filipina merupakan negara kepulauan di Asia Tenggara yang memiliki potensi sumber daya manusia (SDM) yang cukup besar. Dengan jumlah penduduk lebih dari 100 juta jiwa, Filipina memiliki tenaga kerja yang…
- Negara apa yang terletak paling selatan dalam ASEAN Negara-negara di ASEAN tersebar di berbagai penjuru Asia Tenggara, dengan keunikan dan ciri khasnya masing-masing. Di antara sepuluh negara anggota ASEAN, terdapat satu negara yang terletak paling selatan, yaitu Indonesia.…
- Karena Indonesia terletak pada posisi silang (cross position) antara dua… Indonesia, dengan posisinya yang strategis di antara dua benua, yaitu Asia dan Australia, serta di antara dua samudra, yaitu Samudra Hindia dan Samudra Pasifik, memiliki keunikan tersendiri dalam berbagai aspek…
- Sebutkan dan jelaskan hewan liar? Hewan liar adalah makhluk hidup yang hidup di alam bebas tanpa campur tangan manusia. Mereka memainkan peran penting dalam ekosistem dan keseimbangan alam. Dalam artikel ini, kita akan membahas beberapa…
- Apa yang dimaksud dengan benua? Benua adalah salah satu konsep geografi yang paling mendasar namun juga kompleks. Secara sederhana, benua merujuk pada daratan yang sangat luas di permukaan bumi, yang dibatasi oleh lautan dan memiliki…
- Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) Di PT.LG ELECTRONICS SEMARANG LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI MEMAHAMI HOME APPLIANCE (AC/PENDINGIN RUANGAN) DI PT.LG ELECTRONICS INDONESIA Laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Laporan Praktik Kerja Industri …
- Pelangi adalah? Pelangi adalah fenomena optik yang menakjubkan yang sering kali memukau siapa saja yang melihatnya. Terbentuk dari pembiasan, pemantulan, dan penyebaran cahaya matahari oleh tetesan air di atmosfer, pelangi memperlihatkan spektrum…
- Apa yang kamu ketahui tentang kerajaan kamboja Kerajaan Kamboja, yang dikenal dengan nama resminya sebagai Kerajaan Kamboja, adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang memiliki sejarah panjang dan budaya yang kaya. Negara ini berbatasan dengan Thailand di…
- Bagaimana karakteristik benua amerika, afrika, eropa, australia, asia… Benua-benua di dunia memiliki karakteristik yang unik dan beragam, mencerminkan kekayaan alam, budaya, dan sejarah yang luar biasa. Masing-masing benua memiliki ciri khas yang membedakannya satu sama lain, baik dari…
- Batas Utara Amerika serikat Amerika Serikat merupakan salah satu negara besar di dunia yang memiliki batas wilayah yang luas dan beragam. Salah satu batas terpenting yang dimiliki oleh Amerika Serikat adalah batas utaranya. Batas…
- Sebutkan alat gerak pasif! Alat gerak pasif merupakan komponen penting dalam sistem gerak pada manusia dan hewan. Alat gerak ini meliputi tulang, sendi, dan ligamen yang bekerja sama untuk mendukung tubuh dan memungkinkan pergerakan.…
- Tanda khusus pada peta untuk mewakili objek yang dipetakan disebut Peta merupakan alat penting dalam memahami dan menginterpretasikan berbagai informasi geografis. Sejak zaman dahulu, manusia telah menggunakan peta untuk menunjukkan lokasi, arah, dan berbagai fitur fisik di permukaan bumi. Salah…
- berikan contoh dampak positif dari globalisasi di bidang teknologi dan ekonomi Globalisasi merupakan fenomena yang tidak bisa dihindari dalam era modern ini. Proses globalisasi melibatkan integrasi ekonomi, sosial, budaya, dan teknologi yang semakin intensif antarnegara di seluruh dunia. Kemajuan teknologi dan…
- IC Adalah? Ini Penjelasan Lengkapnya! Solderpanas - Apakah Anda pernah penasaran tentang apa yang membuat perangkat elektronik kita, seperti smartphone, laptop, dan bahkan mesin cuci bisa berfungsi dengan begitu canggih? Jawabannya ada pada integrated circuit…
- Keunikan fisik benua Amerika dibandingkan dengan benua lain adalah Benua Amerika, yang terbentang dari utara ke selatan sepanjang lebih dari 15.000 kilometer, memiliki keunikan fisik yang membedakannya dari benua lain di dunia. Keanekaragaman alam, topografi yang variatif, serta fenomena…
- Apa yang di maksud dengan masa remaja? Masa remaja adalah fase perkembangan yang dialami oleh individu setelah masa kanak-kanak dan sebelum mencapai masa dewasa. Pada periode ini, terjadi banyak perubahan baik dari segi fisik, emosional, maupun sosial.…
- Macam-macam Alat Ukur Listrik Buat kamu yang sedang menekuni dunia listrik, pasti sudah tidak asing lagi dengan berbagai alat ukur listrik, bukan? Dalam praktiknya, memang banyak sekali alat ukur listrik yang sering digunakan. Mulai…
- Air dan angin merupakan penyebab pelapukan? Pelapukan adalah proses alami yang berperan penting dalam pembentukan dan perubahan permukaan bumi. Proses ini melibatkan pemecahan dan penguraian batuan serta mineral oleh berbagai faktor lingkungan. Di antara faktor-faktor tersebut,…