Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah

Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah..
a. Australia barat
b. Australia Selatan
c. Australia Utara
d. Queensland

Jawaban :

A. Australia barat

Penjelasan :

Australia merupakan benua terkering di dunia dan memiliki wilayah gurun terluas di belahan Bumi Selatan. Lebih dari sepertiga benua secara efektif merupakan gurun, dan lebih dari dua pertiga benua diklasifikasikan sebagai kering atau semi-kering. Tidak adanya uap air di daerah Australia, menyebabkan daerah menjadi kering. Posisi Australia tersebut itulah, yang menjadikan Australia sebagai lokasi utama terjadinya gurun pasir. Wilayah gurun yang mendominasi daratan Benua Australia, diperkirakan luasnya sekitar 1.492.000 km2, atau 18% dari luas daratan Australia. Wilayah gurun tersebut sebagian besar terdapat di Australia Barat.

Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Australia barat

Tinggalkan komentar