Apa yang terjadi jika tidak ada atmosfer bumi?

Apa yang terjadi jika tidak ada atmosfer bumi?

Jawaban:

Atmosfer merupakan lapisan gas yang menyelimuti suatu planet termasuk Bumi. Atmosfer berfungsi untuk melindungi Bumi dari pancaran sinar matahari langsung dan melindungi dari benda-benda langit yang tertarik gravitasi Bumi. Oleh karena itu, apabila di Bumi tidak ada atmosfer maka Bumi akan terasa lebih panas karena sinar matahari masuk ke Bumi tanpa terserap dahulu. Dan juga benda langit yang jatuh ke Bumi akan jatuh tanpa terbakar oleh atmosfer sehingga ukurannya sangat besar dan membahayakan manusia.

Tinggalkan komentar