Sebutkan syarat air bersih secara biologi!

Sebutkan syarat air bersih secara biologi!

Jawaban:

Syarat air bersih secara biologi adalah tidak mengandung kuman-kuman penyakit seperti disentri, tipus, kolera, dan bakteri patogen penyebab penyakit.

Pembahasan:

Syarat mikro biologi yang harus terdapat pada air adalah dalam 100 mili air harus terbebas dari tinja (kotoran manusia) dengan kadar maksimum 0%. Selain itu air juga harus bebas dari bakteri 𝘌. 𝘤𝘰𝘭𝘪 dengan kadar maksimum 0% yang artinya bahwa kandungan tersebut sedikitpun tidak boleh terdapat pada air yang akan anda konsumsi.

Parameter Air Bersih secara Biologi
1. Bakteri
2. Binatang
3. Tumbuh-tumbuhan
4. Protista
5. Virus

Tinggalkan komentar