Para nelayan banyak yang berlayar mencari ikan di laut karena kondisi ombak yang tenang, tidak terjadi angin kencang, hasil tangkapan banyak. Hal ini terjadi saat Indonesia mengalami musim

Para nelayan banyak yang berlayar mencari ikan di laut karena kondisi ombak yang tenang, tidak terjadi angin kencang, hasil tangkapan banyak. Hal ini terjadi saat Indonesia mengalami musim….

A. kemarau

B. penghujan

C.panas

D . dingin

Jawaban :

A. kemarau

Penjelasan :

Para nelayan banyak yang berlayar mencari ikan di laut karena kondisi ombak yang tenang, tidak terjadi angin kencang, hasil tangkapan banyak. Hal ini terjadi saat Indonesia mengalami musim kemarau.

Angin Muson Timur merupakan angin yang bertiup mulai bulan April sampai Oktober.

Angin tersebut bersifat kering. Karena membawa masa udara kering, dampaknya terjadi musim kemarau atau panas.

Angin yang bertiup bergantian setiap enam bulan itu ternyata memiliki dampak, baik dampak positif atau negatif bagi kehidupan masyarakat.

Munculnya angin muson timur membuat cuaca cerah dan gelombang laut tidak tinggi, Kondisi itu banyak dimanfaatkan nelayan untuk melaut mencari ikan. Hasil yang diperoleh pun sangat menguntungkan bagi nelayan. Nelayan tidak perlu khawatir datangnya hujan dan gelombang tinggi.

Jadi, jawabannya adalah A. kemarau

Tinggalkan komentar