Penemuan lampu mempermudah pelaksanaan budaya di masyarakat merupakan perubahan dalam bidang

Penemuan lampu mempermudah pelaksanaan budaya di masyarakat merupakan perubahan dalam bidang…

Jawaban :

Penemuan lampu mempermudah pelaksanaan budaya di masyarakat merupakan perubahan dalam bidang sosial budaya.

Penjelasan :

Penemuan lampu pijar oleh Thomas Alva Edison telah mempengaruhi berbagai aspek, salah satunya aspek sosial budaya. Masyarakat zaman dulu sebelum mengenal lampu, akan menghentikan seluruh kegiatannya sebelum matahari terbenam. Selanjutnya untuk penerangan di malam hari hanya menggunakan penerangan ala kadarnya yang tidak praktis penggunaannya. Dengan ditemukannya lampu pijar ini dapat membantu melancarkan kegiatan individu.Selain itu, dari aspek sosial budayanya dapat memudahkan seseorang untuk berinteraksi dengan sesamanya.

Jadi, penemuan lampu mempermudah pelaksanaan budaya di masyarakat merupakan perubahan dalam bidang sosial budaya.

Tinggalkan komentar