Apa yang dimaksud dengan PEMILU

Apa yang dimaksud dengan PEMILU

Jawaban :

Pemilu merupakan singkatan dari pemilihan umum. Pemilihan umum adalah proses memilih seseorang untuk mengisi jabatan politik tertentu.

Penjelasan :

Pemilu merupakan singkatan dari pemilihan umum. Pemilihan umum adalah proses memilih seseorang untuk mengisi jabatan politik tertentu. Jabatan tersebut beraneka ragam, mulai dari jabatan presiden, wakil rakyat di berbagai tingkat pemerintahan, sampai kepala desa maupun ketua OSIS atau ketua kelas.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah :
Pemilu merupakan singkatan dari pemilihan umum. Pemilihan umum adalah proses memilih seseorang untuk mengisi jabatan politik tertentu.

Tinggalkan komentar