Jelaskan perbedaan antara Nabi dan Rasul!

Jelaskan perbedaan antara Nabi dan Rasul!

Jawaban:

Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah sebagai berikut:
Rasul adalah utusan Allah yang mendapatkan wahyu dari Allah lalu menyebarkan wahyu itu ke umatnya. Sedangkan, Nabi adalah utusan Allah yang mendapatkan wahyu tapi hanya untuk dirinya sendiri dan tidak memiliki kewajiban untuk menyebarkan ke umatnya.

Nabi dan Rasul merupakan orang terpilih yang diutus Allah terhadap suatu kaum degan tujuan menyampaikan ajaran dan petunjuk agar menyembah Allah SWT. Perbedaan Nabi dan Rasul adalah sebagai berikut:
Rasul adalah utusan Allah yang mendapatkan wahyu dari Allah lalu menyebarkan wahyu itu ke umatnya. Sedangkan, Nabi adalah utusan Allah yang mendapatkan wahyu tapi hanya untuk dirinya sendiri dan tidak memiliki kewajiban untuk menyebarkan ke umatnya.

Tinggalkan komentar