Apa bunyi Pancasila kedua

Apa bunyi Pancasila kedua

Jawaban :

Kemanusiaan yang adil dan beradab.

Penjelasan  :

Pancasila berasal dari kata Panca dan sila, Panca artinya lima, sila artinya dasar atau alas. Pancasila merupakan ideologi negara Indonesia yang terdiri dari 5 sila berikut ini :

1. Ketuhanan Yang Maha Esa.
2. Kemanusiaan yang adil dan beradab.
3.Persatuan Indonesia.
4. Kerakyatan yang dipimpin oleh khikmat kebijak sanaan dalam permusyawaratan perwakilan.
5. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia.

Jadi, bunyi sila kedua adalah kemanusiaan yang adil dan beradab.

Tinggalkan komentar