Interaksi manusia dengan lingkungan yang kurang baik, juga dapat menyebabkan beberapa bencana yang merugikan manusia seperti berikut, kecuali

Interaksi manusia dengan lingkungan yang kurang baik, juga dapat menyebabkan beberapa bencana yang merugikan manusia seperti berikut, kecuali…
a. terjadi banjir sampah
b. pengangguran
C. bencana tanah longsor
d. kebakaran hutan

Jawaban :

Jawabannya adalah B. Pengangguran

Penjelasan :

Pengangguran merupakan suatu kondisi dimana seseorang tidak atau belum mendapatkan penghasilan untuk memenuhi kebutuhannya. Pengangguran bukanlah akibat dari kurang baiknya interaksi manusia dengan lingkungan karena pengangguran merupakan akibat dari interaksi yang tidak baik manusia dengan manusia sehingga tidak ada kaitannya dengan lingkungan.

Tinggalkan komentar