Mengapa Uranus berwarna biru?

Mengapa Uranus berwarna biru?

Jawaban:

Planet uranus memancarkan warna biru yang ditimbulkan sebagai akibat dari tingginya gas metana yang terkandung di dalam planet tersebut.

Uranus adalah salah satu planet di dalam tata surya dan merupakan planet ketujuh, sehingga letaknya sangat jauh dari matahari.

Tagged with:
IPA Terpadu
You might also like
Apa itu gas?

Apa itu gas?

Sel telur diproduksi oleh?

Sel telur diproduksi oleh?

Unsur geografi adalah

Unsur geografi adalah