Lingkungan alam dapat terus dimanfaatkan oleh manusia jika?

Lingkungan alam dapat terus dimanfaatkan oleh manusia jika?

Jawaban:

Lingkungan alam dapat terus dimanfaatkan oleh manusia jika manusia sadar bahwa alam harus dijaga, dirawat dan dipelihara. Lingkungan dapat terus dimanfaatkan apabila persediaannya terus diganti oleh manusia. Sebagai contoh ketika manusia mengeksploitasi hutan secara berlebihan (memanfaatkan secara berlebihan) maka manusia seharusnya mengganti satu pohon lagi.

Tagged with:
IPA Terpadu
You might also like
Apa itu gas?

Apa itu gas?

Sel telur diproduksi oleh?

Sel telur diproduksi oleh?

Unsur geografi adalah

Unsur geografi adalah