Pernyataan yang benar mengenai kualitas penduduk benua Australia

Pernyataan yang benar mengenai kualitas penduduk benua Australia
a. Angka harapan hidup penduduk Australia menunjukkan kategori sedang
b. Australia merupakan negara sekaligus benua dengan kualitas penduduk yang cukup tinggi
c. Penduduk Australia memiliki kondisi kesehatan yang kurang baik
d. Pendapatan penduduk Australia juga tergolong tinggi yang mencapai

Jawaban :

B. Australia merupakan benua dengan kualitas penduduk yang tinggi.

Penjelasan :

Benua Australia adalah benua yang paling kecil, dengan luas 8.945.000 kilometer persegi. Benua Australia terletak di bagian timur dan selatan Indonesia yang artinya Benua ini sangat dekat dengan Indonesia tetapi mempunyai iklim yang sangat berbeda dengan Indonesia.

Benua Australia memiliki penduduk asli dari suku Aborigin, dan kondisi wilayahnya cenderung tandus dan kering. Jumlah penduduk Australia pada 2015 mencapai 23.900.000 jiwa.

Australia menjadi negara sekaligus benua dengan kualitas penduduk dan sumber daya manusia yang tinggi. Angka harapan hidup di Australia juga menunjukkan kategori tinggi yaitu 82 tahun. Yang artinya penduduk Australia memiliki kondisi kesehatan yang baik dengan kesejahteraan yang seimbang.

Jadi, jawaban yang tepat adalah B. Australia merupakan benua dengan kualitas penduduk yang tinggi.

Tinggalkan komentar