Sebutkan karakteristik komet!
Jawaban:
Karakteristik komet adalah komet memiliki orbit yang sangat elips, komet tersusun atas gas dan debu yang membeku, komet terdiri atas 3 bagian yaitu inti, koma, dan ekor komet, serta ekor komet selalu menjauhi matahari.
Komet adalah benda langit yang bergerak mengelilingi Matahari dengan orbit yang sangat elips. Komet terbentuk oleh gas dan debu yang membeku. Komet memiliki ukuran 8-25 km. Komet mempunyai 3 bagian utama, inti komet, koma dan ekor komet.
Komet dikenal sebagai bintang berekor. Hal ini karena bentuknya yang memanjang menyerupai ekor. Ekor komet terbentuk dari partikel penyusunnya yang meleleh dan menguap karena dorongan angin matahari. Dorongan angin matahari membuat ekor komet selalu menjauhi matahari.
Dengan demikian, karakteristik komet adalah komet memiliki orbit yang sangat elips, komet tersusun atas gas dan debu yang membeku, komet terdiri atas 3 bagian yaitu inti, koma, dan ekor komet, serta ekor komet selalu menjauhi matahari.
Rekomendasi :
- Apa Nama Ibukota Brazil Apa Nama Ibukota Brazil? - Ibukota sebuah negara memainkan peran kunci dalam struktur pemerintahan dan administrasi suatu negara. Fungsinya sebagai pusat pemerintahan mencakup berbagai aspek, mulai dari politik, ekonomi, hingga…
- Penyebab Sekring Mobil Meleleh Dan Cara Mengatasinya Penyebab Sekring Mobil Meleleh | Mungkin anda sering melihat atau mendengaar mobil terbakar dengan sendirinya ??? ya memang hal itu sangatlah menakutkan karena harga mobil itu tidaklah murah dan jika…
- Mengenal Perbedaan Antara Transistor BJT dan FET Transistor adalah sebuah komponen dalam rangkaian elektronika yang memiliki dampak besar dalam kehidupan kita sehari-hari. Dari smartphone hingga sistem kontrol industri, transistor menjadi jantung dari banyak perangkat elektronik. Ada dua…
- IC eMMC Adalah? Ini Penjelasan dan Cara Mengatasi Kerusakanya! Apakah Anda pernah mendengar istilah "IC eMMC" tapi tidak tahu apa itu? Jika anda adalah seorang yang awan di dunia elektronik dan bukan seorang teknisi handphone pasti asing dengan IC…
- Asteroid adalah? Asteroid adalah? Jawaban: Asteroid adalah benda langit yang tersusun atas debu dan es yang melayang-layang di sabuk asteroid ketika mengelilingi matahari. Pembahasan: Asteroid adalah benda langit yang menyerupai bebatuan yang…
- Danu ingin selalu menikmati lingkungan yang sejuk di desanya, ia pun… Danu ingin selalu menikmati lingkungan yang sejuk di desanya, ia pun menanami pepohonan di area sekitar rumahnya. Ia juga selalu bekerja sama dengan para warga dalam mengadakan kerja bakti membersihkan…
- Conveyor Batubara: Pengertian dan Jenis-jenisnya Bayangkan kamu adalah seorang pekerja di pertambangan batubara. Harus mengangkut batu bara sebanyak-banyaknya dari satu titik ke titik lainnya, berat bukan? Nah, di sinilah peran penting dari conveyor batubara. Ini…
- Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) Di PT.LG ELECTRONICS SEMARANG LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI MEMAHAMI HOME APPLIANCE (AC/PENDINGIN RUANGAN) DI PT.LG ELECTRONICS INDONESIA Laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Laporan Praktik Kerja Industri …
- Apakah benar bintang UY scuti lebih besar dari Arcturus? Apakah benar bintang UY scuti lebih besar dari Arcturus? Jawaban: Matahari adalah salah satu bintang yang ada di alam semesta. Selain matahari di alam semesta terdapat miliaran bintang. Beberapa diantaranya…
- Power Supply Ampli yang Bagus Jika sobah adalah seorang audioholic atau pecinta musik, pastinya kamu ingin mendapatkan kualitas suara yang terbaik dari sistem audio yang kamu miliki. Kualitas suara yang baik sangat dipengaruhi oleh berbagai…
- Bagaimana terbentuknya rasi bintang? Bagaimana terbentuknya rasi bintang? Jawaban: Rasi bintang adalah sekumpulan bintang yang tampak membentuk pola tertentu yang menyerupai sosok hewan, makhluk mitologi, atau benda lainnya. Contohnya ada yang berbentuk seperti kalajengking,…
- Perbedaan Thermistor PTC NTC, Karakteristik dan Fungsi Hello Sobat, pada kesempatan kali ini solderpanas akan membahas perbedaan antara thermistor PTC dan NTC serta tanda-tanda kerusakan yang mungkin terjadi pada kedua jenis thermistor ini. Thermistor adalah komponen elektronik…
- Apa Fungsi Resistor Dalam Rangkaian Elektronika Solderpanas.com – Sebelum membahas “Apa fungsi resistor dalam rangkaian elektronika”Kita harus tau apa itu resistor dan bagaimana cara kerjanya. Di pembahasan ini saya akan bahas tuntas supaya kalian mampu memahami…
- Sebutkan contoh bentuk interaksi dalam lingkungan alam yang terdiri atas… Hubungan Manusia dengan Lingkungan Alam Semua makhluk hidup melakukan hubungan dengan sesama makhluk hidup dan dengan lingkungannya. Lingkungan alam terdiri atas makhluk hidup dan benda mati. Lingkungan alam merupakan sumber…
- Benda langit apa yang orbitnya lonjong yaitu? Benda langit apa yang orbitnya lonjong yaitu? Jawaban: Benda langit apa yang orbitnya lonjong adalah Komet. Pembahasan: Istilah "komet" berasal dari bahasa Yunani yang berarti "rambut panjang". Istilah lainnya adalah…
- Komet itu bintang atau bukan? Dan terdiri dari apa komet itu? Komet itu bintang atau bukan? Dan terdiri dari apa komet itu? Jawaban : Komet adalah benda langit yang mengelilingi matahari dan dekat dengan bumi Komet terdiri dari kumpulan debu dan…
- Pengertian Elco dan untuk kegunaannya di Rangkaian Elektronik? Pengertian dan Fungsi elco di Rangkaian Elektronik - Sudah lama banget yah admin blog gak pernah post di blog ini mungkin udah 5 bulanan lebih jarang post ,karena admin blog…
- Kerusakan Regulator TV Cina Yang Sering Terjadi Kerusakan Regulator TV Cina - Hello Sobat solderpanas, dalam era digital saat ini televisi merupakan salah satu media hiburan yang paling populer. Banyak orang mengandalkan televisi untuk mendapatkan informasi dan…
- Apa itu Push Button Switch ? Jenis dan Cara Kerjanya Push Button Switch - Hai teman-teman, pernah dengar istilah Push Button? Lho, kok tampak asing ya? Padahal, tanpa disadari kita sering berinteraksi dengan ini, lho. Ada di lift, di mesin…
- Apa perbedaan tata surya dan galaksi? Apa perbedaan tata surya dan galaksi? Jawaban: Tata surya adalah kumpulan benda langit yang terdiri atas sebuah bintang sebagai pusat tata surya dan semua benda langit yang terikat oleh gaya…
- Garis edar yang berbentuk elips disebut? Garis edar yang berbentuk elips disebut? Jawaban: Garis edar yang berbentuk elips disebut Orbit Setiap planet dalam sistem Tata surya mengelilingin matahari dalam sebuah garis edar berbentuk elips yang disebut…
- Kode Remot TV SHARP LCD/LED Dan Tabung Merk Joker dan Chunghop Kode Remot TV SHARP - TV Sharp adalah salah satu produk elektronik yang masih sangat populer di Indonesia, terutama untuk produk TV LED/LCD. Bahkan, masih banyak orang yang menggunakan TV…
- Berikut 9 Cara Memperbaiki Kulkas Tidak Dingin Lagi Dengan Mudah Solderpanas.com - Kulkаѕ mеruраkаn аlаt реndіngіn yang ѕudаh tіdаk аѕіng lаgі keberadaannya dі masyarakat. Sеkаrаng іnі, di ѕеtіар rumаh sebagian besar ѕudаh memiliki kulkаѕ, kаrеnа mеmаng alat реndіngіn іnі ѕudаh…
- IC Adalah? Ini Penjelasan Lengkapnya! Solderpanas - Apakah Anda pernah penasaran tentang apa yang membuat perangkat elektronik kita, seperti smartphone, laptop, dan bahkan mesin cuci bisa berfungsi dengan begitu canggih? Jawabannya ada pada integrated circuit…
- Fungsi Kapasitor dan Jenis Kapasitor di Rangkaian Elektronika Fungsi Kapasitor dan Jenis Kapasitor di Rangkaian Elektronika - Kapasitor adalah komponen elektronika dengan kemampuan dapat menyimpan elektron dalam waktu tertentu, atau komponen elektronika yang berguna untuk menyimpan muatan listrik…
- Pengertian Transistor, Jenis, Fungsi, dan Cara Kerjanya Soldepanas - Perangkat elektronik adalah teknologi yang tak terpisahkan di kehidupan kita, kemajuan teknologi membuat perangkat elektronik semakin beragam. Tapi tahukah anda, komponen apa yang bisa membuat berbagai peralatan elektronik…
- Perbedaan Crossover Aktif Dan Crossover Pasif Perbedaan Crossover Aktif Dan Crossover Pasif - Crossover audio adalah sebuah perangkat elektronik yang umumnya berfungsi sebagai pembagi frekuensi audio yang di salurkan ke speaker. Membuat frekuensi terpisah menurut karakter…
- Mengapa Air Termasuk ke dalam Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbarui? Mengapa Air Termasuk ke dalam Sumber Daya Alam yang Dapat Diperbarui? - Tanpa air, kehidupan di bumi tidak akan mungkin dapat berlangsung. Ini bukanlah pernyataan yang berlebihan, tetapi merupakan fakta…
- Penyebab Kulkas LG 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin Penyebab Kulkas LG 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin - Kulkas atau lemari es adalah peralatan elektroknik yang wajib dimiliki oleh setiap rumah tangga. Fungsinya yang sangat vital untuk mengawetkan…
- Resistor SMD: Komponen Penting dalam PCB Pada era teknologi yang terus berkembang, kebutuhan akan komponen elektronik yang efisien dan praktis semakin meningkat. Salah satu komponen yang mendapatkan banyak perhatian adalah resistor SMD (Surface Mount Device). Resistor…