Sebutkan suku pedalaman yang ada di Indonesia

Sebutkan suku pedalaman yang ada di Indonesia

Jawaban dan Penjelasan :

Indonesia dan keberagaman sukunya memang sudah dikenal luas. Lebih dari seribu suku bangsa ada di Indonesia dan tersebar dari ujung Sabang sampai Merauke. Selain suku-suku besar yang sudah dikenal, Indonesia masih memiliki banyak suku asli yang tinggal di pedalaman Indonesia yaitu; Suku Mante, Kombai, Samin, Togutil, kajang, Polahi, Sakai, dan masih banyak lagi.

Tinggalkan komentar