Bagaimana gaya pegas bisa terjadi?

Bagaimana gaya pegas bisa terjadi?

Jawaban:

Gaya pegas terjadi karena adanya gaya tarik dan gaya dorong.

Pembahasan:

Gaya pegas merupakan gaya yang dihasilkan oleh kerja benda elastis. Gaya pegas hanya dimiliki oleh benda benda yang elastis,misalnya pada karet. Contohnya saat kamu bermain panahan, karet akan mendorong anak panah terlontar dengan cepat dan jauh.

Tinggalkan komentar