Mengapa kita harus melaksanakan kawajiban sebelum mendapatkan hak

Mengapa kita harus melaksanakan kawajiban sebelum mendapatkan hak

Jawaban :

Karena kewajiban merupakan keharusan yang harus dilakukan seseorang sebagai usaha untuk mendapatkan hak.

Penjelasan :

Hak dan kewajiban merupakan dua hal yang dimiliki oleh manusia. Keduanya tidak dapat dipisahkan atau diambil alih. Hak berkaitan dengan suatu hal yang akan didapat seseorang, sedangkan kewajiban adalah suatu hal yang harus dilakukan seseorang. Pada dasarnya, kewajiban harus didahulukan sebelum mendapat hak. Artinya kita harus melakukan suatu hal untuk bisa mendapatkan apa yang menjadi hak kita. Contohnya bekerja (sebagai bentuk kewajiban) untuk mendapat uang (sebagai bentuk hak).

Seorang individu harus mendahulukan kewajiban terlebih dahulu sebelum menuntut hak, hal ini karena kewajiban merupakan sebuah keharusan yang harus dilakukan seseorang sebagai usaha untuk mendapatkan hak.

Dengan demikian, kita harus melaksanakan kawajiban sebelum mendapatkan hak karena kewajiban merupakan keharusan yang harus dilakukan seseorang sebagai usaha untuk mendapatkan hak.

Tinggalkan komentar