Musyawarah selalu dilakukan untuk apa?

Musyawarah selalu dilakukan untuk apa?

Jawaban :

Untuk berdiskusi dengan tujuan menghasilkan keputusan yang mufakat.

Penjelasan :

Soal tersebut menanyakan tujuan dari musyawarah.

Musyawarah merupakan salah satu budaya bangsa Indonesia sebagai salah satu cara untuk menyelesaikan permasalahan atau menemukan titik tengah dari keberagaman yang ada. Pengertian musyawarah adalah pembahasan bersama dengan tujuan mencapai keputusan yang mufakat atas masalah yang terjadi.

Jadi, jawabannya adalah untuk berdiskusi dengan tujuan menghasilkan keputusan yang mufakat.

Tinggalkan komentar