Apa yang kamu ketahui tentang nilai kemanusiaan

Apa yang kamu ketahui tentang nilai kemanusiaan

Jawaban :

Nilai kemanusiaan mengandung nilai keadilan, saling menghormati, menghargai, toleransi, hingga persaamaan hak dan kewajiban.

Pembahasan :

Sikap kedua Pancasila berbunyi “Kemanusiaan yang adil dan beradab” yang berlambangkan Rantai emas ini mempunyai nilai kemanusiaan.
Nilai kemanusiaan adalah nilai yang mengandung tentang hubungan antar individu, yang meliputi keadilan, saling menghormati, menghargai, toleransi, hingga persaamaan hak dan kewajiban.
Contoh sikap yang mencerminkan nilai kemanusiaan, yaitu:
1. Menghormati hak orang lain.
2. Bersikap adil tanpa membedakan ras, suku, budaya, dan agama.
3. Membantu teman.

Jadi, nilai kemanusiaan adalah nilai yang mengandung nilai keadilan, saling menghormati, menghargai, toleransi, hingga persaamaan hak dan kewajiban.

Tinggalkan komentar