Cara menarik kesimpulan dengan menyampaikan gagasan utama kemudian diikuti oleh gagasan-gagasan khusus sebagai penjelas dan diakhiri oleh gagasan utama sebagai penegas disebut simpulan secara

Cara menarik kesimpulan dengan menyampaikan gagasan utama kemudian diikuti oleh gagasan-gagasan khusus sebagai penjelas dan diakhiri oleh gagasan utama sebagai penegas disebut simpulan secara

Jawaban :

Cara penarikan simpulan deduktif-induktif (campuran).

Penjelasan :

Cara menarik simpulan adalah langkah-langkah yang kita lakukan untuk menyimpulkan suatu bacaan.

Cara-cara menarik simpulan:
1. Deduktif
Penarikan simpulan dengan menuliskan gagasan utama terlebih dahulu, kemudian diikuti dengan gagasan-gagasan penjelas.
2. Induktif
Penarikan simpulan dengan menuliskan gagasan-gagasan penjelas terlebih dahulu kemudian diikuti dengan gagasan utama.
3. Deduktif-Induktif (Campuran).
Penarikan simpulan dengan menyampaikan gagasan utama, kemudian diikuti oleh gagasan-gagasan khusus sebagai penjelas, dan diakhiri oleh gagasan utama sebagai penegas.

Dengan demikian, cara menarik simpulan dengan menyampaikan gagasan utama, kemudian diikuti oleh gagasan-gagasan khusus sebagai penjelas, dan diakhiri oleh gagasan utama sebagai penegas disebut simpulan secara ‘deduktif-induktif (campuran)’.

Tinggalkan komentar