Ulat tongkol (Helicoverpa armigera) merupakan hama yang menyerang tongkol jagung dan kemudian memakan biiji jagung sehingga jagung menjadi rusak. Hewan ini termasuk kelompok serangga yang mengalami daur hidup dan sangat merugikan petani karena jumlah jagung yang dipanen menjadi menurun. Fase pada daur hidup hewan yang mengganggu tanaman jagung tersebut adalah

Ulat tongkol (Helicoverpa armigera) merupakan hama yang menyerang tongkol jagung dan kemudian memakan biiji jagung sehingga jagung menjadi rusak. Hewan ini termasuk kelompok serangga yang mengalami daur hidup dan sangat merugikan petani karena jumlah jagung yang dipanen menjadi menurun. Fase pada daur hidup hewan yang mengganggu tanaman jagung tersebut adalah

A. Imago

B. Larva

C. Telur

D. Kempompong

Jawaban:

B. Larva

Pembahasan:

Metamorfosis sempurna merupakan tahapan metamorfosis yang setiap fasenya mengalami perubahan bentuk tubuh yang berbeda-beda. Pada proses tersebut, struktur dan fungsi organ tubuh mengalami banyak perubahan. Daur hidup hewan yang mengalami metamorfosis sempurna yaitu telur -> larva -> pupa -> imago (dewasa). Saat lahir, bentuk hewan tidak sama dengan bentuk dewasannya. Misalnya pada kupu-kupu. Saat telur menetas, akan tumbuh menjadi ulat, kemudian ulat akan berkembang menjadi pupa (kepompong) lalu akan menjadi kupu-kupu dewasa. Ulat tongkol (𝘏𝘦𝘭𝘪𝘤𝘰𝘷𝘦𝘳𝘱𝘢 𝘢𝘳𝘮𝘪𝘨𝘦𝘳𝘢) merupakan hama yang menyerang tongkol jagung dan kemudian memakan biji jagung sehingga jagung menjadi rusak. Ulat merupakan fase larva yang akan menjadi pupa (kepompong) dan akan menjadi kupu-kupu.

Tinggalkan komentar