Kemajuan industri batik merupakan dampak modernsasi secara

Kemajuan industri batik merupakan dampak modernsasi secara…

Jawaban :

Positif

Penjelasan :

Modernisasi pada soal ditandai dengan pembangunan industri dan pembangunan di bidang ekonomi. Munculnya industri tersebut menimbulkan berbagai perubahan pada proses produksinya. Sehingga, dampak modernisasi bagi industri sangatlah besar. Pada konteks soal ini, industri batik akan sangat terbantu oleh adanya alat-alat modern baik dari segi produksi maupun pembuatan corak. Pemanfaatan teknologi dalam perkembangan industri batik dapat menciptakan beberapa inovasi dalam proses pembuatannya. Sehingga, modernisasi membawa dampak positif bagi kemajuan industri batik di Indonesia.

Jadi, kemajuan industri batik merupakan dampak modernsasi secara positif.

Tinggalkan komentar