Sebutkan maksimal 3 pengaruh perubahan ruang dan interaksi terhadap kehidupan di negara di ASEAN dari faktor di bawah ini

Sebutkan maksimal 3 pengaruh perubahan ruang dan interaksi terhadap kehidupan di negara di ASEAN dari faktor di bawah ini
1. Faktor alam
2. Faktor teknologi
3. Faktor ekonomi
4. Faktor pertanian dan pemukiman

Jawaban :

Karena perbedaan kondisi alam di wilayah-wilayah ASEAN relatif homogen, dan saling membutuhkan, sehingga mendorong interaksi dalam bentuk kerjasama antar negara-negara di kawasan Asia Tenggara.

Penjelasan :

Interaksi antar ruang adalah cara atau upaya dalam mengelola ruang-ruang yang ada berdasarkan potensi dan permasalahan yang ada pada ruang. Contoh interaksi antar ruang bagi kehidupan di Asia Tenggara yaitu:
1. Faktor alam, karena perbedaan kondisi alam di wilayah-wilayah ASEAN relatif homogen, dan saling membutuhkan, sehingga mendorong interaksi dalam bentuk kerjasama antar negara-negara di kawasan Asia Tenggara.
2. Faktor teknologi memiliki peranan yang sangat penting dalam mengubah kehidupan manusia, karena dengan adanya teknologi negara-negara di Asia Tenggara dapat dengan mudah bertukar barang atau informasi.
3. Faktor ekonomi juga memiliki peranan yang penting dalam hal kerjasama negara-negara ASEAN, seperti pasar bebas yang dapat memberikan keuntungan bagi masing-masing negara.
4. Faktor pertanian dan pemukiman , contohnya konversi lahan pertanian yang dapat menyebabkan perubahan ruang. misalnya konversi lahan pertanian diubah menjadi lahan industri atau permukiman.

Maka bisa disimpulkan bahwa, karena perbedaan kondisi alam di wilayah-wilayah ASEAN relatif homogen, dan saling membutuhkan, sehingga mendorong interaksi dalam bentuk kerjasama antar negara-negara di kawasan Asia Tenggara.

Tinggalkan komentar