Organ yang menghubungkan janin dengan rahim ibu yang berisi nutrien dan oksigen adalah?

Organ yang menghubungkan janin dengan rahim ibu yang berisi nutrien dan oksigen adalah?

Jawaban:

Jawabannya adalah plasenta.

Pembahasan:

Plasenta menyalurkan nutrisi bagi proses pertumbuhan janin sejak minggu pertama kehamilan hingga saat persalinan. Organ ini menyuplai nutrisi ke janin yang dibawa melalui aliran darah lalu disalurkan oleh tali pusar ke janin. Selain itu, plasenta juga menyuplai oksigen yang dibutuhkan untuk janin tumbuh dan berkembang.

Tinggalkan komentar