Apa manfaat sumber daya alam bagi kehidupan manusia?
Jawaban dan Penjelasan :
Sumber daya alam adalah segala sesuatu yang bersumber dari alam yang bisa diambil dan dimanfaatkan karena memiliki nilai manfaat dan dipergunakan untuk keberlangsungan hidup manusia. Setiap aktivitas manusia memerlukan Sumber Daya Alam (SDA), oleh karena itu manusia juga punya tanggung jawab untuk melestarikannya.
Secara umum, pemanfaatan SDA dalam kehidupan manusia dapat digunakan sebagai bahan makanan, bahan baku, dan penghasil energi. Selain itu, SDA bisa dimanfaatkan sebagai sumber energi dan bahan bakar, pembangkit listrik (minyak bumi dan sinar matahari), dan sebagai tempat tinggal, misalnya pepohonan untuk menjaga keseimbangan alam, menyuplai oksigen, hingga menjadi cadangan devisa negara.
Jadi, manfaat sumber daya alam bagi kehidupan manusia adalah sebagai bahan makanan, bahan baku, sumber energi dan bahan bakar, pembangkit listrik (minyak bumi dan sinar matahari), dan sebagai tempat tinggal.
Rekomendasi :
- PT Garuda Indonesia bergerak di bidang PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, lebih dikenal sebagai Garuda Indonesia, merupakan maskapai penerbangan nasional Indonesia yang memiliki peran penting dalam industri penerbangan domestik dan internasional. Sejak didirikan pada 26 Januari…
- Apa itu geografis? Geografis adalah ilmu yang mempelajari tentang lokasi serta hubungan antara ruang dan waktu di Bumi. Ilmu ini berusaha memahami kompleksitas dunia dan bagaimana berbagai elemen di permukaan bumi saling berinteraksi.…
- Apa sebab ASEAN dikatakan strategis ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, merupakan organisasi regional yang memiliki peran penting dalam menjaga stabilitas dan perdamaian di kawasan Asia Tenggara. Didirikan pada 8 Agustus 1967, ASEAN kini beranggotakan…
- Iklim yang dimiliki spanyol Spanyol, sebuah negara yang terletak di Semenanjung Iberia di Eropa Selatan, memiliki iklim yang sangat beragam. Keberagaman ini disebabkan oleh faktor-faktor geografis, seperti pegunungan, dataran tinggi, dan kedekatan dengan Laut…
- Apa itu logam? Logam adalah salah satu elemen yang memainkan peran penting dalam kehidupan sehari-hari dan perkembangan teknologi. Ditemukan dalam berbagai bentuk dan jenis, logam telah digunakan oleh manusia sejak zaman prasejarah untuk…
- Dari manakah energi Matahari dihasilkan? Energi Matahari adalah salah satu sumber energi utama di Tata Surya kita, yang tidak hanya memberikan cahaya tetapi juga menjadi pendorong bagi berbagai proses kehidupan di Bumi. Pertanyaan mendasar yang…
- Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya - Ketika kita berbicara tentang dunia elektronik, ada banyak komponen yang saling berhubungan dan bekerja bersama untuk membuat perangkat elektronik berfungsi. Salah satu komponen yang…
- Apa fungsi nilai konduktivitas bahan? Nilai konduktivitas bahan merupakan salah satu parameter penting dalam ilmu fisika dan teknik material yang sering kali menjadi fokus utama dalam berbagai aplikasi industri dan penelitian. Konduktivitas, yang merujuk pada…
- Pelangi adalah? Pelangi adalah fenomena optik yang menakjubkan yang sering kali memukau siapa saja yang melihatnya. Terbentuk dari pembiasan, pemantulan, dan penyebaran cahaya matahari oleh tetesan air di atmosfer, pelangi memperlihatkan spektrum…
- Sebutkan negara ASEAN yang mempunyai kelautan ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, adalah sebuah organisasi regional yang terdiri dari sepuluh negara anggota yang sebagian besar memiliki wilayah kelautan yang luas. Negara-negara ini tidak hanya memanfaatkan kekayaan…
- Rumah adat bali Bali, pulau yang dikenal dengan keindahan alam dan budayanya yang kaya, juga menawarkan warisan arsitektur yang khas dan menawan. Salah satu aspek yang paling menonjol dari warisan budaya ini adalah…
- Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik adalah? Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik, yang lebih dikenal sebagai bahan bakar hayati atau biofuel, merupakan salah satu solusi inovatif dalam upaya mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil dan…
- Keunikan fisik benua Amerika dibandingkan dengan benua lain adalah Benua Amerika, yang terbentang dari utara ke selatan sepanjang lebih dari 15.000 kilometer, memiliki keunikan fisik yang membedakannya dari benua lain di dunia. Keanekaragaman alam, topografi yang variatif, serta fenomena…
- Jelaskan tentang pertanian lahan basah sebutkan contohnya Pertanian lahan basah adalah salah satu bentuk pertanian yang memanfaatkan lahan yang memiliki kandungan air yang tinggi atau sering tergenang air. Jenis pertanian ini biasanya ditemukan di daerah-daerah dengan iklim…
- Bagaimana kerja sama Indonesia dan Singapura dalam bidang Ekonomi? Indonesia dan Singapura, dua negara tetangga di Asia Tenggara, telah membangun hubungan ekonomi yang erat selama beberapa dekade. Kerja sama ini berakar pada kebutuhan kedua negara untuk memperkuat stabilitas ekonomi…
- Bagaimana cara Jepang agar mampu memenuhi kebutuhan hidupnya dengan… Jepang, sebuah negara kepulauan di Asia Timur, dikenal dengan sumber daya alam yang terbatas. Meski demikian, Jepang telah berhasil menjadi salah satu negara maju dengan ekonomi terbesar di dunia. Keberhasilan…
- Kebijakan kuota diterapkan untuk menekan dampak negatif perdagangan… Perdagangan internasional merupakan salah satu pilar penting dalam perekonomian global. Melalui perdagangan antarnegara, berbagai barang dan jasa dapat bergerak melintasi batas-batas geografis, memperluas pasar, dan mendukung pertumbuhan ekonomi. Namun, di…
- Sebutkan sumber daya alam berdasarkan materi Sumber daya alam merupakan segala sesuatu yang berasal dari alam dan dapat dimanfaatkan oleh manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya. Sumber daya alam ini dapat digolongkan menjadi berbagai jenis berdasarkan materi…
- Pulau pulau apa saja yang terletak di benua Asia? Asia merupakan benua terbesar dan terpadat di dunia, yang meliputi beragam budaya, bahasa, dan sejarah. Salah satu ciri khas dari benua Asia adalah banyaknya pulau-pulau yang tersebar di sekitarnya, baik…
- Apa kerugian penggunaan bahan bakar fosil? Penggunaan bahan bakar fosil seperti minyak bumi, gas alam, dan batu bara telah menjadi sumber utama energi di seluruh dunia selama beberapa dekade. Bahan bakar ini memainkan peran penting dalam…
- Menyebutkan persebaran pusat keunggulan minyak bumi di Indonesia! Indonesia dikenal sebagai salah satu negara dengan kekayaan sumber daya alam yang melimpah, salah satunya adalah minyak bumi. Sebagai negara kepulauan yang memiliki beragam potensi alam, Indonesia telah lama menjadi…
- Sebutkan contoh hewan Amfibi! Hewan amfibi merupakan kelompok vertebrata yang memiliki keunikan tersendiri dalam kehidupan mereka. Berasal dari kata Yunani "amphibios" yang berarti "dua kehidupan," amfibi menunjukkan kemampuan hidup di dua habitat yang berbeda,…
- Tarian burung enggang berasal dari daerah Tarian Burung Enggang merupakan salah satu tarian tradisional yang berasal dari daerah Kalimantan, Indonesia. Tarian ini memiliki makna yang sangat mendalam dan erat kaitannya dengan kehidupan serta budaya masyarakat Dayak.…
- Sebutkan letak astronomis Indonesia dan karakteristiknya! Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terletak di kawasan Asia Tenggara, memiliki letak astronomis yang unik dan beragam. Letak astronomis ini mengacu pada posisi geografis Indonesia yang ditentukan oleh garis lintang…
- Bentang alam negara Indonesia Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terdiri dari lebih dari 17.000 pulau, memiliki bentang alam yang sangat beragam dan memukau. Dari puncak-puncak gunung yang menjulang tinggi hingga lembah-lembah subur yang hijau,…
- berikan contoh dampak positif dari globalisasi di bidang teknologi dan ekonomi Globalisasi merupakan fenomena yang tidak bisa dihindari dalam era modern ini. Proses globalisasi melibatkan integrasi ekonomi, sosial, budaya, dan teknologi yang semakin intensif antarnegara di seluruh dunia. Kemajuan teknologi dan…
- Bagaimana cara Jepang agar mampu memenuhi kebutuhan hidupnya dengan… Jepang, sebuah negara kepulauan di Asia Timur, dikenal dengan keterbatasan sumber daya alamnya. Terletak di wilayah yang rentan terhadap bencana alam seperti gempa bumi dan tsunami, Jepang menghadapi tantangan besar…
- Julukan negara negara ASEAN ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, adalah sebuah organisasi regional yang terdiri dari sepuluh negara anggota di kawasan Asia Tenggara. Didirikan pada tahun 1967, ASEAN bertujuan untuk mempercepat pertumbuhan ekonomi,…
- Fakta menarik tentang Daur hidup hewan kupu-kupu adalah? Kupu-kupu merupakan salah satu hewan yang paling menakjubkan di dunia, terkenal dengan keindahan sayapnya yang berwarna-warni dan pola yang unik. Namun, selain tampilannya yang memukau, kupu-kupu juga memiliki daur hidup…
- Mengapa pesawat bisa terbang? Pesawat terbang merupakan salah satu inovasi teknologi terbesar dalam sejarah manusia yang telah merevolusi cara kita bepergian dan berkomunikasi. Setiap hari, jutaan orang di seluruh dunia menggunakan pesawat terbang untuk…