Apa saja bentuk tanggung jawab masyarakat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara?

Apa saja bentuk tanggung jawab masyarakat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara?

Jawaban :

Bentuk tanggung jawab masyarakat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah menjaga kerukunan dan perdamaian.

Pembahasan :

Setiap manusia tentu memiliki tanggung jawab terlebih antar sesama manusia. Manusia tidak dapat hidup sendiri, selalu bergantung pada manusia lainnya. Sehingga sebagai makhluk sosial, anggota masyarakat memiliki tanggung jawab kepada anggota masyarakat lain dalam melangsungkan hidup bermasyarakat. Beberapa bentuk tanggung jawab di antaranya:
1. Memelihara rasa persatuan dan kesatuan.
2. Memelihara ketertiban.
3. Menjaga kerukunan dan perdamaian.
4. Menghapus tindakan rasial dan diskriminasi.
5. Meningkat rasa solidaritas.

Jadi, dengan demikian bentuk tanggung jawab masyarakat dalam kehidupan berbangsa dan bernegara adalah menjaga kerukunan dan perdamaian.

Tinggalkan komentar