Masalah tiba-tiba oli mesin mobil cepat sekali berkurang sudah sering terjadi, sehingga sering menimbulkan masalah pada kendaraan. Penyebab oli mesin berkurang sendiri cukup beragam. Untuk mengetahui penyebab yang pasti, biasanya dapat diketahui dari gejala yang bisa dilihat pada mobil.
Oli sendiri mempunyai peran yang penting bagi kendaraan termasuk mobil. Fungsi Oli yaitu untuk menahan gesekan antar komponen mesin mobil supaya tidak cepat aus dan rusak.
Dalam pemakaiannya, oli akan mengalami penguapan sekitar 10% dari volume total. Jika sudah melebihi itu, maka harus segera dicari penyebabnya.
Faktor yang Menyebabkan Oli Mesin Mobil Cepat Berkurang
Wajar jika volume oli mesin berkurang karena pemakaian. Biasanya, volume oli akan mengalami penguapan sekitar 10% dari volume total ketika sedang penggantian oli.
Jika oli mesin berkurang dengan sangat cepat, mungkin salah satu penyebabnya ada di bawah ini.
Faktor yang menyebabkan cepat berkurangnya oli mesin bisa jadi akibat adanya kebocoran mesin. Sebenarnya kebocoran mesin ini merupakan kebocoran yang terjadi pada seal packing yang letaknya berada di sela bagian sambungan mesin.
Pada semua kendaraan bermotor, baik itu mobil maupun motor, menggunakan seal pada bagian sambungan mesin. Dikarenakan pemakaiannya yang cukup lama, maka seal tersebut akan mengeras, dan seal bisa berakibat mengalami robek.
Akibat rusaknya seal pada bagian sambungan mesin tersebut, maka oli mesin pun akan cepat sekali mengalami penguapan sehingga cepat habis.
Hal ini bisa diketahui dengan melihat seal pada bagian sambungan mesin. Jika terdapat rembesan oli di tempat tersebut, itu berarti seal mengalami kerusakan.
-
Kerusakan Pada Ring Piston
Oli mesin mobil yang cepat habis bisa juga disebabkan karena adanya kerusakan pada ring piston atau seher. Kerusakan ini bisa dilihat dari asap knalpot yang berwarna putih, yang kadang terjadi ketika mesin mobil dinyalakan.
Keluarnya asap putih pada knalpot terjadi karena oli yang ikut terbakar ketika sedang terjadi proses pembakaran pada mesin mobil. Oli mesin yang terbakar tersebut kemudian akan masuk ke dalam piston, dan pada akhirnya akan keluar dalam bentuk asap yang berwarna putih.
Warna asap putih yang keluar dari knalpot mobil ini juga bisa digunakan untuk mengetahui tingkat keparahan kerusakan yang terjadi. Dengan semakin pekat asap putih yang keluar, maka itu tandanya tingkat kerusakan sudah semakin parah.
-
Kerusakan Pada Ring Seher (Penahan Oli Pada Ruang Pembakaran)
Terkadang, ring seher, yaitu penahan oli pada ruang pembakaran sudah tidak berfungsi dengan baik lagi. Komponen ini tidak bisa untuk menahan oli sehingga oli pun dapat masuk ke ruang pembakaran, ketika terjadi proses pembakaran.
Ketidakmampuan ring seher menahan oli dan menyebabkan oli masuk merembes ke ruang pembakaran tersebut, akan menyebabkan oli cepat mengalami penguapan dan berkurang. Akibat lainnya yaitu akan terjadi keluarnya asap putih dari knalpot ketika mesin sedang dinyalakan.
Kondisi ring seher yang sudah tidak bisa untuk menahan oli tersebut, akan bertambah parah jika mobil melaju dengan lebih kencang.
Ketika mobil sedang melaju dengan kencang, maka akan semakin banyak juga oli yang merembes masuk ke ruang pembakaran, dan akan semakin cepat pula oli akan berkurang dan habis.
-
Kualitas Oli Kurang Bagus (Tidak tahan panas, mudah memuai)
Kualitas oli pada mesin mobil yang kurang bagus juga bisa menjadi penyebab oli mesin mobil cepat berkurang dan habis.
Seperti yang kita tahu, bahwa oli berfungsi sebagai pelumas untuk menahan gesekan antar bagian pada mesin mobil. Kualitas oli mesin ini juga bermacam-macam, ada yang bagus dan adapun juga yang tidak.
Oli yang berkualitas bagus, tidak akan cepat panas ketika digunakan. Dengan begitu, mesin mobil juga tidak akan cepat panas, dan juga oli akan awet dan tidak akan cepat habis atau berkurang.
Maka sebaliknya jika oli dengan kualitas kurang bagus, maka akan cepat sekali menjadi panas, dan akhirnya akan cepat berkurang dan habis.
Kualitas oli yang kurang bagus rawan menyebabkan mesin mobil mengalami kerusakan, jika mobil sering digunakan untuk melakukan perjalanan jauh.
Jika mesin mobil yang bekerja dalam keadaan panas dan menggunakan oli yang tidak tahan terhadap panas maka akan menyebabkan oli cepat berkurang.
Cara untuk Mengatasi Oli Mesin Mobil yang Cepat Berkurang
Untuk mengatasi oli mesin yang cepat berkurang dapat dilakukan dengan mengetahui penyebab dari cepat berkurangnya oli mesin tersebut.
Dikarenakan penyebab oli cepat berkurang ada bermacam-macam, maka cara untuk mengatasinya juga bisa dilakukan dengan bermacam-macam cara, seperti yang ada dibawah ini.
-
Mengganti Seal Mesin Yang Rusak
Seal mesin rusak merupakan salah satu penyebab oli mesin cepat berkurang. Untuk mengatasinya, maka kalian harus mengganti seal mesin yang rusak tersebut dengan yang baru.
Seal sendiri merupakan bagian yang ada pada bagian sambungan mesin. Fungsi seal yaitu untuk mencegah oli mengalami bocor dan masuk ke ruang pembakaran mesin. Jika seal sudah mengeras dan robek, maka seal tersebut harus diganti dengan yang baru.
-
Mengganti Ring Seher yang Sudah Rusak
Fungsi dari ring seher adalah untuk menahan agar oli tidak masuk ke piston saat terjadi proses pembakaran. Seiring lamanya pemakaian, maka ring seher akan mengalami keadaan yang dimana alat tersebut tidak bisa lagi menahan oli, sehingga oli pun bisa masuk ke piston.
Jika keadaan ini terjadi, maka akan ditandai dengan adanya asap putih yang keluar pada knalpot, jika sudah begitu sebaiknya segera dilakukan penggantian ring seher dengan yang baru.
Karena jika membiarkan hal tersebut, akan menyebabkan oli cepat berkurang dan dapat berakibat pada kerusakan mesin mobil.
-
Menggunakan Oli Dengan Kualitas Yang Bagus
Menggunakan oli yang berkualitas bagus dapat menjadi solusi dari kondisi oli mobil yang cepat berkurang.
Seperti yang tadi sudah dibahas, oli yang bagus mempunyai ketahanan yang cukup kuat terhadap panas, sehingga tidak akan menyebabkan oli cepat menguap dan habis.
Dengan menggunakan oli mesin yang berkualitas bagus, maka secara tidak langsung akan ikut menjaga mesin mobil agar awet dan tidak cepat rusak.
Oli yang berkualitas bagus tidak akan cepat panas dan awet, sehingga bisa terus-menerus melumasi mesin sehingga mesin tidak cepat aus dan rusak.
-
Sering Melakukan Pengecekan Pada Bagian Mesin Mobil
Langkah terakhir yang harus dilakukan yaitu sering melakukan pengecekan pada bagian mesin, dan tidak terlambat untuk melakukan penggantian oli.
Dengan sering melakukan pengecekan, maka akan segera diketahui jika sewaktu-waktu terjadi hal-hal yang janggal pada mesin mobil.
Misalnya seperti melakukan pengecekan secara rutin ke bengkel. Jika sudah diketahui ada sebuah kerusakan yang menyebabkan oli cepat berkurang, maka segeralah untuk melakukan perbaikan atau penggantian, sehingga kerusakan tidak bertambah parah.
Berbagai penyebab dari oli mesin mobil berkurang secara tidak wajar, maka harus diketahui oleh para pemilik kendaraan. Dengan mengetahui penyebabnya, maka akan bisa diketahui juga secara pasti langkah apa saja yang harus dilakukan untuk mengatasinya.
Rekomendasi :
- Komponen TV Tabung yang Sering Rusak Komponen TV Tabung yang Sering Rusak - Komponen dari TV tabung yang sering rusak bisa menjadi acuan untuk mempelajari cara memperbaiki TV yang rusak. TV tabung dimasa sekarang permasalahannya hampir…
- Apa Penyebab TV Tiba-tiba Mati? Penyebab TV Tiba-tiba Mati - Pertanyaan ini sering muncul diberbagai tempat servis center untuk itulah kami sedikit menulis tentang hal yang sering ditanyakan mudah-mudahan sedikit memberikan penjelasan tentang apa yang…
- Penyebab AC Sering Mati dan Hidup Sendiri(Semua Merk AC) Penyebab AC Sering Mati dan Hidup Sendiri - Peralatan elektronik pasti tak pernah luput dari kerusakan,termasuk pada AC. Ketika cuaca sedang sangat panas tetapi AC di tumah malah mengalami kerusakan,…
- Inilah Penyebab Pengering Mesin Cuci Tidak Berputar Penyebab Pengering Mesin Cuci Tidak Berputar - Pengering mesin cuci merupakan komponen yang melekat dengan mesin cuci dan merupakan komponen yang sangat penting, baik itu untuk mesin cuci 1 maupun…
- Tanda Freon Ac Mobil Habis dan Cara Mengisinya Tanda Freon Ac Mobil Habis – Sudah menjadi rahasia umum bahwa AC Mobil merupakan fitur atau komponen pada mobil yang keberadaannya sangat penting dan dibutuhkan bagi pengendara atau penumpangnya. Sebab dengan adanya Ac Mobil para…
- Beberapa Penyebab Klakson Mobil Mati Atau Tidak Bunyi Penyebab Klakson Mobil Mati | Klakson pada mobil itu adalah salah satu perangkat yang penting namun ketika klakson mobil mati pastinya anda akan sangat terganggu karena anda sering kali menggunakan…
- Penyebab Kulkas LG 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin Penyebab Kulkas LG 2 Pintu Bagian Bawah Tidak Dingin - Kulkas atau lemari es adalah peralatan elektroknik yang wajib dimiliki oleh setiap rumah tangga. Fungsinya yang sangat vital untuk mengawetkan…
- Inilah Penyebab Mobil Hidup Sebentar Lalu Mati Salah satu kendala yang sering dialami oleh pemiliki kendaraan mobil yaitu mobil hidup sebentar lalu mati. Apalagi jika hal tersebut terjadi ketika kalian sedang berkendara di jalan raya, tentunya akan…
- Cara Memperbaiki Layar TV CRT Blur Cara Memperbaiki Layar TV CRT Blur - Mungkin sobat solderpanas pernah mengalami masalah dengan layar TV CRT yang terlihat blur. Jika ya, kamu tidak sendirian karena banyak orang mengalami hal…
- Cara Menghilangkan Dengung dan Nois Power Ampli OCL Cara Menghilangkan Dengung dan Nois Power Amplifier OCL - Ada banyak macam jenis ampli OCL, Misal yang sedang buming yaitu Super OCL 504, OCL 140 watt dan lainnya biasanya jenis…
- Pengering Mesin Cuci Tidak Berputar Hanya Mendengung Pengering Mesin Cuci Tidak Berputar Hanya Mendengung - Mesin cuci adalah salah satu perabotan elektronik yang sangat penting dalam sebuah keluarga. Fungsi utama dari mesin cuci sebenarnya adalah digunakan untuk…
- Penyebab Suspensi Mobil Keras dan Cara Mengatasinya Penyebab Suspensi Mobil Keras – Bicara mengenai kenyamanan berkendara dengan menggunakan mobil tentu banyak sekali faktornya, kualitas dan kondisi suspensi yang bagus merupakan salah satu faktor utama yang membuat mobil memberikan kenyamanan…
- Cara Mengetahui LNB Parabola Rusak dan Cara Mengatasinya Ciri LNB Parabola Rusak dan Cara Mengetahui Kerusakan - Kadang kondisi LNB parabola mati tidak bisa di prediksi ketika tracking. Bahkan terkesan membingungkan bila yang bermasalah merupkan LNB. Tidak hanya…
- Cara Mudah Memperbaiki Lampu LED Rusak Cara Mudah Memperbaiki Lampu LED Rusak - Cara memperbaiki lampu LED rusak dengan gejala ada ledakan kemudian lampu mati, bahkan bisa mengakibatkan MCB anjlok. Ada juga yang tanpa ada gejala…
- Berapa Umur Aki Basah Rata-Rata Untuk Mobil Dan Motor Umur Aki Basah | banyak orang yang masih bingung mengenai berapa lama sebenarnya umur aki basah, karena memang beberapa orang memang masih tidak mengetahui sebenarnya berapa lamanya umur aki yang…
- Inilah Penyebab dan Cara Mengatasi Dinamo Mesin Cuci yang Cepat Panas dan Kurang… Ada bermacam-macam penyebab dinamo mesin cuci cepat panas dan kurang bertenaga, tergantung dari kondisi mesin cuci tersebut. Masalah dynamo mesin cuci tidak dapat berputar juga sudah sering sekali terjadi. Dan…
- Tanda Kaki Kaki Mobil Bermasalah dan Cara Mengatasinya Tanda Kaki Kaki Mobil Bermasalah – Salah satu bagian mobil yang sering kali mengalami problem atau masalah yaitu pada bagian kaki kaki mobil. Menjadi bagian yang berfungsi menopang body mobil tentunya kaki kaki…
- 7 Penyebab Parabola Tidak Ada Sinyal 7 Penyebab Parabola Tidak Ada Sinyal - Antena parabola adalah perangkat penerima signal dari satelit, bentuknya mirip payung yang terbalik. Ada yang berongga seperti jaring tapi ada juga yang tidak…
- Cara Memperbaiki TV CRT Satu Garis Horizontal Hello Sobat solderpanas, saya akan membagikan beberapa tips tentang cara memperbaiki TV CRT yang memiliki satu garis horizontal di layar. Garis horizontal pada TV CRT adalah masalah yang umum terjadi…
- Pintu Mobil Susah Dibuka Saat Banjir, Penyebab Solusinya Pintu Mobil Susah Dibuka Saat Banjir | musibah memang kadang datang tak terduga dan bisa jadi musibah datang pada waktu-waktu yang tidak bisa diprediksi, hal yang sedang heboh sekarang ini…
- Power Supply Ampli yang Bagus Jika sobah adalah seorang audioholic atau pecinta musik, pastinya kamu ingin mendapatkan kualitas suara yang terbaik dari sistem audio yang kamu miliki. Kualitas suara yang baik sangat dipengaruhi oleh berbagai…
- 5 Cara untuk Memperbaiki Kipas Angin yang Tidak Berputar Cara untuk memperbaiki kipas angin yang tidak berputar sebenarnya cukup mudah dipahami. Kalian tidak harus memanggil tukang untuk bisa reparasi alat yang satu ini. Selain bisa menghemat waktu, memperbaiki kipas…
- Cara Memperbaiki TV Tidak Ada Suara Dengan Mudah Cara Memperbaiki TV Tidak Ada Suara - Setiap rumah saat ini pasti memiliki TV sebagai media hiburan yang murah. Namun terkadang terjadi kerusakan TV tidak mengeluarkan suara, dan ini terjadi…
- Penyebab Sekring Mobil Meleleh Dan Cara Mengatasinya Penyebab Sekring Mobil Meleleh | Mungkin anda sering melihat atau mendengaar mobil terbakar dengan sendirinya ??? ya memang hal itu sangatlah menakutkan karena harga mobil itu tidaklah murah dan jika…
- Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) Di PT.LG ELECTRONICS SEMARANG LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI MEMAHAMI HOME APPLIANCE (AC/PENDINGIN RUANGAN) DI PT.LG ELECTRONICS INDONESIA Laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Laporan Praktik Kerja Industri …
- Beberapa Tanda Oli Mobil Harus Diganti Dan Penjelasannya Tanda Oli Mobil Harus Diganti | Oli mesin merupakan salah satu hal yang sangatlah penting pada sebuah kendaraan, karena tanpa oli mesin tidak akan bisa bekerja secara maksimal karena mesin tidak…
- Inilah Penyebab dan Cara Mengatasi Listrik Rumah Mati Listrik menjadi salah satu kebutuhan yang paling penting untuk saat ini, orang-orang sangat bergantung dengan aliran listrik terutama di rumah. Siapa sih yang tidak punya smartphone dan wifi, dua benda yang…
- Inilah Penyebab Kipas Radiator Mati dan Tidak Mau Berputar Penyebab Kipas Radiator Mati dan Tidak Mau Berputar - Jika berbicara tentang kipas radiator, maka setidaknya kita akan menemukan 3 model kipas pendingin radiator yang antara lain model konvensional, model…
- Penyebab Motor Harus Turun Mesin dan Tandanya Penyebab Motor Harus Turun Mesin – Jika motor terus menerus digunakan dalam waktu yang lama, seiring berjalannya waktu komponen komponen yang ada pada mesin motor pun akan berkurang kinerjanya bahkan bisa mengalami…
- Cara Mengatasi Beberapa Kerusakan Defleksi Yoke Cara Mengatasi Beberapa Kerusakan Defleksi Yoke - Defleksi Yoke pada TV tabung sangat kompleks fungsinya sehingga bila defleksi yoke rusak TV CRT akan mengalami cacat tampilan. Sepert: tampilan layar hanya…