Negara anggota ASEAN yang berbentuk kerajaan adalah

Negara anggota ASEAN yang berbentuk kerajaan adalah…

Jawaban :

ASEAN hingga saat ini beranggotakan 10 negara yang berada di kawasan Asia Tenggara. Negara – negara tersebut memiliki bentuk maupun sistem pemerintahan yang berbeda. Beberapa diantaranya berbentuk kerajaan (monarki). Berikut merupakan negara – negara di ASEAN yang berbentuk kerajaan.

1. Thailand

2. Brunei Darussalam

3. Malaysia

4. Kamboja

Check Also

Organisasi pergerakan nasional yang bergerak di bidang pendidikan dan pengajaran adalah

Organisasi pergerakan nasional yang bergerak di bidang pendidikan dan pengajaran adalah… Jawaban : Organisasi pergerakan …