Sebutkan 5 penemu dan penemuannya…
Jawaban :
Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah, sebagai berikut:
1. Galileo Galilei : penemu teleskop
2. Thomas Alva Edison : penemu bohlam lampu
3. Garret Augustus Morgan : penemu lampu lalu lintas
4. Michael Faraday : penemu listrik
5. Robert Hook : penemu sel
Penjelasan :
– Galileo Galilei adalah seorang ilmuwan besar dalam bidang matematika, fisika, sains, filsuf dan astronomi. Galileo Galilei lahir di Pisa, Toscana, Italia pada 15 Februari 1564.
Berikut ini beberapa penemuan Galileo Galilei :
1. Dari hasil penelitiannya didapatkan bahwa benda berat maupun ringan sama-sama jatuh dengan kecepatan yang sama kecuali sampai batas berkurangnya kecepatan karena bergesekan dengan udara.
2. Menyempurnakan teleskop dengan membuat pembesaran lensa pertama dibuat tiga kali pembesaran dan kemudian dikembangkan hingga tiga puluh dua kali pembesaran dengan kualitas bayangan yang lebih baik. Ia kemudian membuat banyak teleskop yang diperuntukkan bagi bidang pelayaran agar dapat melihat sesuatu dari jauh.
3. Dengan teleskop yang diciptaannya Galileo kemudian mengamati benda-benda yang ada di tata surya.
– Thomas Alva Edison lahir di Ohio, Amerika Serikat pada 11 Februari 1847. Pada tahun 1877, Edison mengembangkan pemancar karbon, sebuah perangkat yang meningkatkan keandalan telepon dengan memungkinkan transmisi suara pada volume yang lebih tinggi dengan lebih jelas. Tahun berikutnya, Edison memusatkan perhatian pada penemuan lampu listrik yang aman dan murah untuk menggantikan lampu gas—sebuah tantangan yang dihadapi para ilmuwan selama 50 tahun terakhir. Dengan bantuan pendukung keuangan terkemuka, seperti J.P. Morgan dan Keluarga Vanderbilt, Edison mendirikan Edison Electric Light Company dan memulai penelitian dan pengembangan. Dia membuat terobosan pada Oktober 1879 dengan bohlam lampu yang menggunakan filamen platinum, dan pada musim panas 1880, bambu berkarbonasi sebagai alternatif yang layak untuk filamen yang terbukti menjadi kunci bohlam lampu tahan lama dan terjangkau.
– Garret Augustus Morgan adalah penemu lampu lalu lintas pada tahun 1923, yang sekarang digunakan di berbagai negara di dunia. Morgan menciptakan sistem lampu lalu lintas setelah menyaksikan seringnya terjadinya kecelakaan antara mobil
dengan kereta kuda.
– Listrik pertama kali ditemukan oleh Michael Faraday. Penemuan berikutnya dikembangan oleh Nicholas Tesla dengan membuat generator AC bersama ilmuwan lainnya.
– Sel pertama kali diamati oleh Robert Hook pada tahun 1665. la mengamati sayatan gabus dengan menggunakan mikroskop sederhana dan melihat adanya ruangan kecil yang berderet. Ruangan kecil itu dinamakan sel. Pada tahun 1839, Mathias Schleiden dan Thomas Schwann mempelajari bagian-bagian tumbuhan dan hewan. Kedua ilmuwan tersebut mengamati bahwa tumbuhan dan hewan tersusun atas sel. Berdasarkan pengamatannya, mereka menyimpulkan bahwa sel merupakan unit terkecil penyusun organisme.
Rekomendasi :
- Bagaimana kerja sama Indonesia dan Singapura dalam bidang Ekonomi? Indonesia dan Singapura, dua negara tetangga di Asia Tenggara, telah membangun hubungan ekonomi yang erat selama beberapa dekade. Kerja sama ini berakar pada kebutuhan kedua negara untuk memperkuat stabilitas ekonomi…
- Apa yang kamu ketahui tentang kerajaan kamboja Kerajaan Kamboja, yang dikenal dengan nama resminya sebagai Kerajaan Kamboja, adalah sebuah negara di Asia Tenggara yang memiliki sejarah panjang dan budaya yang kaya. Negara ini berbatasan dengan Thailand di…
- Apa itu sel NK? Pernahkah Anda bertanya-tanya, bagaimana tubuh kita bisa melawan infeksi dan kanker dengan begitu tangguh? Jawabannya terletak pada pasukan elit dalam sistem kekebalan tubuh kita, yaitu sel NK atau Natural Killer…
- Sel darah putih terbagi menjadi 3 yaitu? Sel darah putih, yang dikenal dengan sebutan leukosit, adalah komponen kunci dalam sistem kekebalan tubuh manusia. Mereka berfungsi sebagai garis pertahanan pertama melawan infeksi dan berbagai penyakit. Berbeda dengan sel…
- Siapa penemu sistem pembangkit listrik atau transmisi listrik? Sejak awal peradaban manusia, kebutuhan akan energi telah menjadi aspek vital dalam perkembangan teknologi dan kehidupan sehari-hari. Salah satu penemuan paling revolusioner dalam sejarah adalah sistem pembangkit dan transmisi listrik,…
- Oksigen disebut juga dengan? Oksigen adalah salah satu elemen yang paling melimpah dan penting di planet kita. Dengan simbol kimia O dan nomor atom 8, oksigen adalah gas yang tidak berwarna, tidak berbau, dan…
- Apa yang dimakasud dengan bioteknologi? Bioteknologi adalah salah satu cabang ilmu pengetahuan yang mengalami perkembangan pesat dalam beberapa dekade terakhir. Bidang ini menggabungkan prinsip-prinsip biologi dan teknologi untuk menciptakan produk dan proses yang bermanfaat bagi…
- Apa arti dari Terra Australis Incognita? Terra Australis Incognita, sebuah istilah yang menggugah rasa penasaran dan penuh misteri, telah menjadi bagian penting dalam sejarah penjelajahan dunia. Istilah ini yang berarti "Tanah Selatan yang Tidak Dikenal" pertama…
- berikan contoh dampak positif dari globalisasi di bidang teknologi dan ekonomi Globalisasi merupakan fenomena yang tidak bisa dihindari dalam era modern ini. Proses globalisasi melibatkan integrasi ekonomi, sosial, budaya, dan teknologi yang semakin intensif antarnegara di seluruh dunia. Kemajuan teknologi dan…
- 5 negara di Asia Asia, sebagai benua terbesar dan terpadat di dunia, menawarkan keanekaragaman budaya, sejarah, dan geografi yang luar biasa. Dari puncak Himalaya yang menjulang tinggi hingga keindahan pantai-pantai tropis di Asia Tenggara,…
- Sebutkan letak astronomis Indonesia dan karakteristiknya! Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terletak di kawasan Asia Tenggara, memiliki letak astronomis yang unik dan beragam. Letak astronomis ini mengacu pada posisi geografis Indonesia yang ditentukan oleh garis lintang…
- PT Garuda Indonesia bergerak di bidang PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk, lebih dikenal sebagai Garuda Indonesia, merupakan maskapai penerbangan nasional Indonesia yang memiliki peran penting dalam industri penerbangan domestik dan internasional. Sejak didirikan pada 26 Januari…
- Jenis dan Komponen Menara Listrik Tegangan Tinggi (SUTET dan SUTT) Menara Listrik Tegangan Tinggi - Selamat datang, Sobat Elektro! Pernahkah kamu melihat menara-menara raksasa yang menjulang tinggi dengan kawat-kawat melintang di atasnya saat sedang perjalanan? Itu lho, yang biasa kita…
- Siapa penemu teleskop? Teleskop adalah salah satu instrumen ilmiah yang paling revolusioner dalam sejarah umat manusia. Dengan kemampuannya untuk memperbesar dan memperjelas objek-objek yang jauh di langit, teleskop telah membuka jendela baru dalam…
- Macam-macam Alat Ukur Listrik Buat kamu yang sedang menekuni dunia listrik, pasti sudah tidak asing lagi dengan berbagai alat ukur listrik, bukan? Dalam praktiknya, memang banyak sekali alat ukur listrik yang sering digunakan. Mulai…
- Bagaimana karakteristik benua amerika, afrika, eropa, australia, asia… Benua-benua di dunia memiliki karakteristik yang unik dan beragam, mencerminkan kekayaan alam, budaya, dan sejarah yang luar biasa. Masing-masing benua memiliki ciri khas yang membedakannya satu sama lain, baik dari…
- Nama lain dari mulut daun adalah? Mulut daun, istilah yang sering kita dengar dalam pelajaran biologi, memiliki peran yang sangat penting dalam proses fotosintesis dan berbagai fungsi fisiologis lainnya pada tumbuhan. Namun, tahukah kamu bahwa mulut…
- Apa fungsi nilai konduktivitas bahan? Nilai konduktivitas bahan merupakan salah satu parameter penting dalam ilmu fisika dan teknik material yang sering kali menjadi fokus utama dalam berbagai aplikasi industri dan penelitian. Konduktivitas, yang merujuk pada…
- Garret augustus morgan adalah penemu Garret augustus morgan adalah penemu... Jawaban : Garret Augustus Morgan adalah penemu lampu lalu lintas pada tahun 1923, yang sekarang digunakan di berbagai negara di dunia. Morgan menciptakan sistem lampu…
- Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya - Ketika kita berbicara tentang dunia elektronik, ada banyak komponen yang saling berhubungan dan bekerja bersama untuk membuat perangkat elektronik berfungsi. Salah satu komponen yang…
- Garret augustus morgan adalah penemu Garret augustus morgan adalah penemu... Jawaban : Garret Augustus Morgan adalah penemu lampu lalu lintas pada tahun 1923, yang sekarang digunakan di berbagai negara di dunia. Morgan menciptakan sistem lampu…
- Apa hubungan gaya dan gerak? Gaya dan gerak merupakan dua konsep fundamental dalam fisika yang memiliki hubungan erat dalam menjelaskan berbagai fenomena alam. Setiap benda yang mengalami perubahan posisi atau kecepatan selalu dipengaruhi oleh gaya-gaya…
- Apa itu perkembangan? Perkembangan merupakan suatu proses alami yang dialami oleh semua makhluk hidup, termasuk manusia, hewan, dan tumbuhan. Dalam konteks manusia, perkembangan mencakup perubahan fisik, kognitif, emosional, dan sosial yang terjadi sepanjang…
- Apa yang di maksud dengan masa remaja? Masa remaja adalah fase perkembangan yang dialami oleh individu setelah masa kanak-kanak dan sebelum mencapai masa dewasa. Pada periode ini, terjadi banyak perubahan baik dari segi fisik, emosional, maupun sosial.…
- Siapa penemu pesawat? Pesawat terbang adalah salah satu inovasi teknologi yang paling penting dalam sejarah manusia. Dengan kemampuan untuk melintasi jarak yang sangat jauh dalam waktu yang relatif singkat, pesawat telah merevolusi cara…
- Apa itu geografis? Geografis adalah ilmu yang mempelajari tentang lokasi serta hubungan antara ruang dan waktu di Bumi. Ilmu ini berusaha memahami kompleksitas dunia dan bagaimana berbagai elemen di permukaan bumi saling berinteraksi.…
- Komet apa yang di temukan tahun 76? Komet adalah benda langit yang menarik perhatian banyak orang sejak zaman kuno. Mereka dikenal dengan ekor terang dan panjang yang dapat terlihat dari Bumi saat mendekati Matahari. Salah satu komet…
- Apa itu logam? Logam adalah salah satu elemen yang memainkan peran penting dalam kehidupan sehari-hari dan perkembangan teknologi. Ditemukan dalam berbagai bentuk dan jenis, logam telah digunakan oleh manusia sejak zaman prasejarah untuk…
- Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik adalah? Bahan bakar yang dihasilkan dari bahan-bahan organik, yang lebih dikenal sebagai bahan bakar hayati atau biofuel, merupakan salah satu solusi inovatif dalam upaya mengurangi ketergantungan terhadap bahan bakar fosil dan…
- Siapa pencipta lampu listrik Siapa pencipta lampu listrik... Jawaban : Thomas Alva Edison dapat dikatakan sebagai penemu bola lampu yang sebenarnya, tetapi kita harus mengetahui bahwa Thomas Alva Edison ini tidak menemukannya begitu saja.…