Orang yang tidak memiliki pekerjaan disebut

Orang yang tidak memiliki pekerjaan disebut….

Jawaban :

Pengangguran

Penjelasan :

Tenaga kerja adalah orang-orang yang terlibat langsung dalam proses produksi suatu barang/jasa untuk menggerakkan perekonomian. Tenaga kerja terdiri dari penduduk yang berada dalam usia kerja, rentang usia kerja adalah 18 sampai 64 tahun. Setiap tenaga kerja Indonesia tidak terlepas dari suatu masalah, salah satu permasalahan yang terjadi yaitu pengangguran. Pengangguran adalah tenaga kerja yang belum atau tidak memiliki pekerjaan atau sudah bekerja tetapi belum penuh waktu bekerja. Terjadinya krisis ekonomi dan kurangnya lapangan pekerjaan terkadang membuat perusahaan tidak memiliki pilihan selain memutuskan tenaga kerjanya. Jadi, orang yang tidak memiliki pekerjaan disebut dengan pengangguran.

Tinggalkan komentar