Apa tujuan buah-buahan menghasilkan getah saat belum masak?

Apa tujuan buah-buahan menghasilkan getah saat belum masak?

Jawaban:

Getah adalah cairan kental yang keluar dari tanaman baik itu batang, daun dan buah. Getah adalah cairan hasil fotosintesis yang disalurkan oleh jaringan pembuluh pada tanaman. Pada buah yang belum matang, getah bertujuan untuk pertahanan diri dari serangan predator, agar buah tidak dimakan oleh hewan sebelum matang.

Tinggalkan komentar