Apa kelemahan negara yang Berbentuk Fragmanted

Apa kelemahan negara yang Berbentuk Fragmanted…

Jawaban :

Bentuk negara fragmented adalah negara yang berbentuk kepulauan terpisah-pisah, contohnya Indonesia dan Filipina. berbentuk kepulauan terpisah-pisah, contohnya Indonesia dan Filipina. Negara dengan morfologi fragmented lebih sulit diatur dan dipersatukan. Selain itu, wilayah yang terpisah juga berpotensi melepaskan diri atau memisahkan diri dari negara induk.

Tinggalkan komentar