Flora dan Fauna apa saja yang yang ada di benua amerika, benua afrika, benua eropa, dan australia

Flora dan Fauna apa saja yang yang ada di benua amerika, benua afrika, benua eropa, dan australia…

Jawaban :

Flora dan fauna khas benua-benua berikut :
1. Amerika Utara : mempunyai flora khas yakni bioma padang rumput beriklim sedang, tundra dan taiga. Sedangkan untuk faunanya masuk zona fauna Neartik dengan hewan endemiknya seperti beruang grizly.

2. Amerika Selatan : mempunyai flora khas yakni bioma hutan hujan tropis. Sedangkan untuk faunanya masuk zona fauna Neotropik dengan hewan endemiknya seperti tikus dan armadilo.

3. Afrika : mempunyai flora khas yakni bioma gurun dan semi gurun. Sedangkan untuk faunanya masuk zona fauna Ethiopian dengan hewan endemiknya seperti unta dan zebra.

4. Eropa : mempunyai flora khas yakni bioma tundra alpin dan hutan gugur beriklim sedang. Sedangkan untuk faunanya masuk zona fauna Paleartik dengan hewan endemiknya seperti bison dan serigala.

5. Australia : mempunyai flora khas yakni bioma hutan selalu hijau subtropis. Sedangkan untuk faunanya masuk zona fauna Australis dengan hewan endemiknya seperti kanguru dan koala.

Tinggalkan komentar