Penyerbukan dari dua bunga sejenis namun beda batang dinamakan?

Penyerbukan dari dua bunga sejenis namun beda batang dinamakan?

Jawaban:

Penyerbukan dari dua bunga sejenis namun beda batang dinamakan penyerbukan silang atau alogami.

Pembahasan:

Penyerbukan silang adalah jenis penyerbukan yang lebih kompleks. Penyerbukan ini terjadi jika serbuk sari jatuh ke kepala putik bunga lain yang berbeda tumbuhan, tapi masih sejenis.

Tinggalkan komentar