Bagaimana dampak intensitas penggunaan lahan terhadap kepemilikan lahan dikota?

Bagaimana dampak intensitas penggunaan lahan terhadap kepemilikan lahan dikota?

Jawaban :

Intensitas penggunaan lahan di kota menyebabkan kepemilikan lahan di kota semakin menurun, hal ini karena harga lahan di perkotaan cukup mahal, serta sebagian masyarakat ekonomi menengah kebawah lebih memilih menyewa lahan sebagai tempat tinggalnya daripada membeli.

Penjelasan :

Intensitas penggunaan lahan adalah tingkat peruntukan/pemanfaatan suatu lahan. Di kota Intensitas penggunaan lahan cukup tinggi mengarah pada permukiman penduduk dan pembangunan fasilitas-fasilitas umum lainnya. Intensitas penggunaan lahan di kota menyebabkan kepemilikan lahan di kota semakin menurun, hal ini karena harga lahan di perkotaan cukup mahal, serta sebagian masyarakat ekonomi menengah kebawah lebih memilih menyewa lahan sebagai tempat tinggalnya daripada membeli.

Tinggalkan komentar