Seluruh wilayah kepulauan Indonesia disebut
Jawaban :
Nusantara.
Penjelasan :
Indonesia disebut dengan negara kepulauan atau dengan kata lain Nusantara. Nusantara ialah istilah yang digunakan untuk menggambarkan wilayah kepulauan. Istilah Nusantara diambil dari bahasa Jawa kuno. Nusa berarti “pulau” dan “antara” berarti “lain” atau bisa diartikan sebagai “seberang”. Sebagai negara kepulauan dengan wilayah laut terluas di dunia, Indonesia memiliki potensi besar menjadi poros maritim dunia dan merupakan unsur penting bagi kemajuan dan kejayaan sebuah negara. Nusantara juga digunakan untuk menggambarkan kesatuan pulau geografi-antropologi karena adanya perkembangan kepentingan politik antara Benua Asia dan Australia, termasuk di antaranya Semenanjung Melayu, kecuali Filipina.
Jadi, seluruh wilayah kepulauan Indonesia disebut dengan Nusantara.
Rekomendasi :
- Unsur geografi adalah Geografi merupakan ilmu yang mempelajari tentang berbagai fenomena alam dan kehidupan manusia di bumi. Ilmu ini tidak hanya melibatkan pemahaman tentang lokasi dan ruang, tetapi juga bagaimana unsur-unsur di dalamnya…
- Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah Australia, benua yang terletak di belahan bumi selatan, dikenal memiliki berbagai keunikan geografis yang menarik. Salah satu fakta menarik tentang Australia adalah bahwa dua pertiga dari wilayah benua ini terdiri…
- Jelaskan dinamika penduduk benua afrika berdasarkan komposisi usia Benua Afrika, sebagai benua terbesar kedua di dunia, memiliki dinamika penduduk yang sangat beragam dan kompleks. Salah satu aspek penting dalam memahami dinamika ini adalah dengan melihat komposisi usia penduduknya.…
- Sebutkan pembagian wilayah benua Asia! Benua Asia merupakan benua terbesar dan terpadat di dunia, dengan luas wilayah sekitar 44,58 juta kilometer persegi dan populasi lebih dari 4,5 miliar jiwa. Keberagaman budaya, bahasa, agama, dan sejarah…
- Mayoritas penduduk tiongkok Tiongkok, negara dengan sejarah yang kaya dan peradaban yang telah berkembang selama ribuan tahun, adalah rumah bagi lebih dari 1,4 miliar penduduk. Sebagai negara dengan populasi terbesar di dunia, Tiongkok…
- Jelaskan karakteristik sosial budaya masing-masing region yang… Australia adalah benua yang luas dan memiliki keanekaragaman sosial budaya yang kaya. Setiap region di benua ini memiliki karakteristik yang unik, yang memberikan ciri khas tersendiri dan membedakannya secara signifikan…
- Negara apa saja yang terhubung dengan laut hitam? Laut Hitam adalah salah satu perairan yang penting di dunia, baik dari segi sejarah, ekonomi, maupun geopolitik. Laut ini terletak di antara Eropa Timur dan Asia Kecil, dan berfungsi sebagai…
- Apa itu ekosistem? Ekosistem adalah konsep fundamental dalam ilmu lingkungan yang mencakup interaksi antara makhluk hidup (biotik) dan komponen non-hidup (abiotik) di dalam suatu lingkungan tertentu. Ekosistem dapat ditemukan di berbagai skala, mulai…
- Tuliskan ciri ciri negara di Asia tenggara Asia Tenggara merupakan kawasan yang kaya akan keanekaragaman budaya, bahasa, dan tradisi. Terletak di antara Samudra Pasifik dan Samudra Hindia, kawasan ini terdiri dari beberapa negara yang memiliki karakteristik unik…
- Tuliskan letak astronomis dan luas benua dari : benua Asia, benua… Letak astronomis dan luas benua merupakan aspek penting dalam memahami geografi dunia. Setiap benua memiliki karakteristik unik yang memengaruhi iklim, flora, fauna, dan kehidupan manusia di dalamnya. Artikel ini akan…
- Benua Asia terdiri atas beberapa region setiap region memiliki… Benua Asia, sebagai benua terbesar dan terpadat di dunia, terdiri atas berbagai region yang memiliki keunikan tersendiri. Setiap region di Asia tidak hanya dibedakan oleh batas-batas geografis, tetapi juga oleh…
- Provinsi apa aja yang di Indonesia bagian timur Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, terdiri dari beragam provinsi yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Salah satu bagian yang memiliki pesona tersendiri adalah Indonesia bagian timur. Wilayah ini…
- Salah satu jenis pekerjaan yang terlibat dalam kegiatan ekonomi konveksi adalah Dalam kegiatan ekonomi konveksi, berbagai jenis pekerjaan terlibat untuk memastikan bahwa produk-produk pakaian yang dihasilkan dapat memenuhi kebutuhan pasar. Salah satu jenis pekerjaan yang memiliki peran penting dalam industri ini…
- Bagaimana kerja sama Indonesia dan Singapura dalam bidang Ekonomi? Indonesia dan Singapura, dua negara tetangga di Asia Tenggara, telah membangun hubungan ekonomi yang erat selama beberapa dekade. Kerja sama ini berakar pada kebutuhan kedua negara untuk memperkuat stabilitas ekonomi…
- Tiga samudra yg mengapit benua asia adalah Benua Asia, yang merupakan benua terbesar di dunia baik dari segi luas wilayah maupun jumlah penduduk, memiliki keunikan geografis yang sangat menarik. Salah satu aspek yang paling mencolok adalah posisinya…
- Karena Indonesia terletak pada posisi silang (cross position) antara dua… Indonesia, dengan posisinya yang strategis di antara dua benua, yaitu Asia dan Australia, serta di antara dua samudra, yaitu Samudra Hindia dan Samudra Pasifik, memiliki keunikan tersendiri dalam berbagai aspek…
- Cara berpakaian dan bentuk rumah negara ASEAN Negara-negara di ASEAN (Association of Southeast Asian Nations) memiliki keunikan dan keberagaman budaya yang kaya, yang tercermin dalam berbagai aspek kehidupan sehari-hari, termasuk cara berpakaian dan bentuk rumah tradisional. ASEAN,…
- Keunikan fisik benua Amerika dibandingkan dengan benua lain adalah Benua Amerika, yang terbentang dari utara ke selatan sepanjang lebih dari 15.000 kilometer, memiliki keunikan fisik yang membedakannya dari benua lain di dunia. Keanekaragaman alam, topografi yang variatif, serta fenomena…
- Bagaimana kondisi negara ASEAN saat ini? Asosiasi Negara-Negara Asia Tenggara (ASEAN) adalah sebuah organisasi regional yang terdiri dari sepuluh negara anggota, yaitu Indonesia, Malaysia, Filipina, Singapura, Thailand, Brunei, Vietnam, Laos, Myanmar, dan Kamboja. Sejak didirikan pada…
- Berikut ini merupakan ciri khas benua, kecuali Setiap benua di dunia memiliki karakteristik unik yang membedakannya satu sama lain. Karakteristik ini mencakup aspek geografis, iklim, budaya, dan keanekaragaman hayati yang ada di dalamnya. Memahami ciri khas setiap…
- Sebutkan dan jelaskan hewan liar? Hewan liar adalah makhluk hidup yang hidup di alam bebas tanpa campur tangan manusia. Mereka memainkan peran penting dalam ekosistem dan keseimbangan alam. Dalam artikel ini, kita akan membahas beberapa…
- Jelaskan perbedaan kekayaan alam antara Asia Barat dan Asia Tenggara! Asia adalah benua yang kaya akan keberagaman budaya, sejarah, dan kekayaan alam. Di antara berbagai wilayah di Asia, Asia Barat dan Asia Tenggara memiliki karakteristik unik yang membedakan keduanya, terutama…
- Apa sebab ASEAN dikatakan strategis ASEAN, atau Perhimpunan Bangsa-Bangsa Asia Tenggara, merupakan organisasi regional yang memiliki peran penting dalam menjaga stabilitas dan perdamaian di kawasan Asia Tenggara. Didirikan pada 8 Agustus 1967, ASEAN kini beranggotakan…
- Berilah contoh akulturasi Akulturasi adalah proses di mana suatu kelompok budaya atau individu mengadopsi dan mengintegrasikan elemen-elemen dari budaya lain, sehingga terjadi pencampuran budaya yang harmonis. Proses ini sering kali terjadi ketika dua…
- Kuman adalah? Kuman adalah mikroorganisme mikroskopis yang dapat ditemukan di berbagai lingkungan, mulai dari udara, air, tanah, hingga tubuh manusia dan hewan. Mereka merupakan bagian tak terpisahkan dari ekosistem dan memainkan peran…
- Sebutkan keuntungan letak geografis Indonesia! Indonesia, negara kepulauan terbesar di dunia, terletak di antara dua benua, Asia dan Australia, serta dua samudra, Hindia dan Pasifik. Letak geografis yang strategis ini memberikan berbagai keuntungan bagi Indonesia,…
- Rumah adat bali Bali, pulau yang dikenal dengan keindahan alam dan budayanya yang kaya, juga menawarkan warisan arsitektur yang khas dan menawan. Salah satu aspek yang paling menonjol dari warisan budaya ini adalah…
- Sebutkan persebaran kayu jati di Indonesia Indonesia dikenal sebagai salah satu negara yang memiliki kekayaan alam melimpah, termasuk di dalamnya berbagai jenis kayu bernilai tinggi. Salah satu jenis kayu yang sangat terkenal dan banyak digunakan dalam…
- Dimana Selat Sunda berada? Selat Sunda adalah salah satu jalur perairan yang paling dikenal di Indonesia, menghubungkan dua pulau besar yaitu Pulau Jawa dan Pulau Sumatera. Selat ini memiliki peran penting dalam sejarah dan…
- Mengapa benua australia memiliki banyak keunikan flora dan faunanya? Benua Australia terkenal dengan keanekaragaman hayatinya yang unik dan menarik. Dengan iklim yang beragam dan isolasi geografis yang berlangsung jutaan tahun, Australia telah menjadi rumah bagi banyak spesies flora dan…