Penyebab Knalpot Ngebul | Knalpot merupakan saluran pembuangan gas karbondioksida pada kendaraan bermotor baik motor ataupun mobil yang masih menggunkan BBM atau bahan bakar minyak suatu saat bisa ngebul atau mengeluarkan asap, hal ini tentunya membuat penggemudi atau pemilik kendaraan kurang nyaman, kenapa knalpot masih ngebul padahal motor yang digunakan bukan motor 2 tak yang memang mengeluarkan gas buang yang kelihatan, untuk anda yang memiliki motor atau mobil namun anda mendapati knalpot anda mengeluarkan asap anda harus jeli karena sudah pasti kendaraan anda ada masalah.
Jika anda mendapati ada kendaraan atau yang ada didepan anda dan mengeluarkan asap apstinya akan menggangu anda apalagi kalau asapnya tebal , bisa saja menggangu pandangan anda atau juga bisa membuat bau yang kurang nyaman ketika terhirup, hal ini tentunya akan menyebabkan masalah pada kendaraan lain yang ada disekitar anda, dan untuk mengantisipasi hal tersebut anda perlu mengenali penyebab knalpot ngebul agar hal ini tidak terjadi pada kendaraan anda.
Melakukan perawatan pada setiap kendaraan pastinya merupakan hal yang sangat penting dan perlu dilakukan secara rutin, untuk kendaraan yang baru mulai memiliki gejala ini memang belum terlihat jelas namun anda bisa melihatnya pada knalpotnya ketika kondisi knalpot dingin dan anda memegannya dengan tangan anda pasti akan mendapati bekas hitam yang menampel pada tangan anda, jika sudah ada bekas hitam ini anda harus segera memperbaikinya ke bengkel langganan anda agar kendaraan anda tetap ramah lingkungan.
Penyebab Knalpot Ngebul
Sebenarnya yang membuat adanya asap itu adalah adanya oli yang terbakar oleh kendaraan sehingga menimbulkan asap yang keluar di knalpot itu, namun perlu anda ketahui kalau ada 2 jenisnya dan bisa diketahui dari bekas hitam yang ada pada knalpot.
Pertama
Yang pertama jika anda mencolek knalpot anda dan mendapati bekas hitam itu kering, maka hal itu menandakan ruangan pada mesin sudah mulai berkerak dan diperlukan pembersihan.
Kedua
Dan jika anda mendapati kalau adanya bekas hitam yang basah maka oli mesin sudah naik ke dalam ruang bakar dan biasanya asap yang keluar itu berwarna putih.
Ketiga
Dan jika oli terbakar sudah pasti oli akan habis dan anda harus mengisinya dengan oli lagi, jadi hal ini akan sangat merepotkan, bukan hanya ganti oli rutin tapi anda juga harus mengisi oli rutin karena memang oli terbakar terus menerus ketika kendaraan digunakan.
Dengan pembakaran oli yang berlebih itu pastinya anda akan sangat dirugikan selain anda harus mengisi oli terus menerus, ketika anda lupa atau telat mengisi oli mesin juga bisa menimbulkan kerusakan pada mesin motor atau mobil anda, jadi saran kami anda harus segera melakukan perbaikan ke bengkel yang profesional agar masalah anda bisa segera teratasi.
Kata Penutup
Dan itulah Penyebab Knalpot Ngebul yang bisa anda antisipasi, jadi jangan anggap remeh oli ngebul pada motor anda, seharusnya memang motor 4 tak sudah terbebas dari asap karena sudah tidak memerlukan oli samping seperti motor-motor 2 tak.
Sekian yang Solderpanas sampaikan dan terimakasih.
Rekomendasi :
- Mengapa tidak setiap negara di dunia memiliki sumber minyak bumi? Minyak bumi merupakan salah satu sumber daya alam yang paling berharga di dunia. Minyak bumi digunakan sebagai bahan bakar, bahan baku industri, dan komponen penting dalam berbagai produk sehari-hari. Namun,…
- Penyebab Knalpot Motor Nembak dan Cara Mengatasinya Penyebab Knalpot Motor Nembak – Berjumpa lagi dengan kami Solderpanas setelah pada beberapa hari yang lalu fakum mengupdate artikel karena kesibukan di dunia offline. Alhamdulillah, pada kesempatan ini kami bisa…
- Ciri khas flora dan fauna yang berada di dalam benua Eropa Benua Eropa, dengan luas wilayah yang membentang dari Samudra Atlantik di barat hingga Pegunungan Ural di timur, menyimpan kekayaan alam yang luar biasa. Keanekaragaman iklim dan bentang alamnya menciptakan habitat…
- Cara Memperbaiki TV China Mati Standby Apakah Anda mengalami masalah dengan TV China yang mati standby? Jika ya, solderpanas adalah solusi yang Anda cari. Sebagai seorang teknisi TV, kami akan membahas secara teknis dan detail tentang…
- Fakta menarik tentang Daur hidup hewan kupu-kupu adalah? Kupu-kupu merupakan salah satu hewan yang paling menakjubkan di dunia, terkenal dengan keindahan sayapnya yang berwarna-warni dan pola yang unik. Namun, selain tampilannya yang memukau, kupu-kupu juga memiliki daur hidup…
- Negara di sebelah barat India Negara-negara yang terletak di sebelah barat India memiliki sejarah dan budaya yang kaya serta beragam. Wilayah ini mencakup beberapa negara dengan karakteristik geografis, sosial, dan politik yang unik. Dari pegunungan…
- 5 negara di Asia Asia, sebagai benua terbesar dan terpadat di dunia, menawarkan keanekaragaman budaya, sejarah, dan geografi yang luar biasa. Dari puncak Himalaya yang menjulang tinggi hingga keindahan pantai-pantai tropis di Asia Tenggara,…
- Pengertian Transistor, Jenis, Fungsi, dan Cara Kerjanya Soldepanas - Perangkat elektronik adalah teknologi yang tak terpisahkan di kehidupan kita, kemajuan teknologi membuat perangkat elektronik semakin beragam. Tapi tahukah anda, komponen apa yang bisa membuat berbagai peralatan elektronik…
- Tanaman apa saja yang bisa di cangkok? Cangkok adalah salah satu metode perbanyakan tanaman yang populer di kalangan pekebun dan petani. Teknik ini memungkinkan tanaman untuk berkembang biak dengan cepat dan menghasilkan bibit yang memiliki karakteristik sama…
- Benua Eropa di bagian utara berbatasan dengan Benua Eropa merupakan salah satu dari tujuh benua yang ada di dunia, yang dikenal dengan keragaman budaya, sejarah yang kaya, dan kekayaan alamnya. Terletak di belahan bumi utara, Eropa memiliki…
- Laporan Praktek Kerja Lapangan(PKL) Di PT.LG ELECTRONICS SEMARANG LAPORAN PRAKTIK KERJA INDUSTRI MEMAHAMI HOME APPLIANCE (AC/PENDINGIN RUANGAN) DI PT.LG ELECTRONICS INDONESIA Laporan ini sebagai salah satu syarat untuk mengikuti Ujian Laporan Praktik Kerja Industri …
- Jenis Trafo atau Transformator dan Fungsinya Jenis Trafo atau Transformator - Jika kalian bukan orang yang mengerti tentang perangkat elektro dan kelistrikan dan pernah melihat gardu listrik di pinggir jalan terkadang kalian pasti bertanya apa fungsi…
- Apa itu solar? Energi adalah kebutuhan fundamental yang mendukung berbagai aspek kehidupan modern. Salah satu bentuk energi yang semakin populer dan banyak dibicarakan adalah energi surya atau solar. Dengan berkembangnya teknologi dan meningkatnya…
- Apa arti dari Terra Australis Incognita? Terra Australis Incognita, sebuah istilah yang menggugah rasa penasaran dan penuh misteri, telah menjadi bagian penting dalam sejarah penjelajahan dunia. Istilah ini yang berarti "Tanah Selatan yang Tidak Dikenal" pertama…
- Apa itu PLTD? Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) adalah salah satu solusi utama untuk penyediaan energi listrik di berbagai wilayah, terutama di daerah-daerah terpencil dan pedesaan yang belum terjangkau oleh jaringan listrik utama.…
- Kerusakan Regulator TV Cina Yang Sering Terjadi Kerusakan Regulator TV Cina - Hello Sobat solderpanas, dalam era digital saat ini televisi merupakan salah satu media hiburan yang paling populer. Banyak orang mengandalkan televisi untuk mendapatkan informasi dan…
- Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya Pengertian Resistor dan Cara Kerjanya - Ketika kita berbicara tentang dunia elektronik, ada banyak komponen yang saling berhubungan dan bekerja bersama untuk membuat perangkat elektronik berfungsi. Salah satu komponen yang…
- Microwave merupakan alat yang memanfaatkan perubahan energi? Microwave adalah salah satu peralatan rumah tangga yang sangat umum digunakan dalam kehidupan sehari-hari. Alat ini memiliki fungsi utama untuk memanaskan makanan secara cepat dan efisien. Namun, di balik kemudahan…
- Cara Memperbaiki Amplifier,semua Kerusakan Hello Sobat solderpanas, pada artikel kali ini kita akan membahas tentang cara memperbaiki amplifier yang mengalami berbagai kerusakan. Amplifier merupakan salah satu perangkat penting dalam sistem audio, namun seringkali mengalami…
- Pelangi adalah? Pelangi adalah fenomena optik yang menakjubkan yang sering kali memukau siapa saja yang melihatnya. Terbentuk dari pembiasan, pemantulan, dan penyebaran cahaya matahari oleh tetesan air di atmosfer, pelangi memperlihatkan spektrum…
- Tanda khusus pada peta untuk mewakili objek yang dipetakan disebut Peta merupakan alat penting dalam memahami dan menginterpretasikan berbagai informasi geografis. Sejak zaman dahulu, manusia telah menggunakan peta untuk menunjukkan lokasi, arah, dan berbagai fitur fisik di permukaan bumi. Salah…
- Penyebab Tangki Motor Sport Bocor Penyebab Tangki Motor Sport Bocor | Tanki motor memang sangatlah penting karena memiliki fungsi untuk menyimpan cadangan BBM yang akan digunakan sebagai energi didalam mesin, nah jika tangki motor bocor…
- Uraikan kondisi alam yang terdapat di wilayah Malaysia Timur! Malaysia Timur, yang terdiri dari negara bagian Sabah dan Sarawak, merupakan wilayah yang kaya akan keanekaragaman alam dan keindahan panorama. Terletak di pulau Kalimantan, Malaysia Timur memiliki kekayaan alam yang…
- Sebutkan letak astronomis Indonesia dan karakteristiknya! Indonesia, sebuah negara kepulauan yang terletak di kawasan Asia Tenggara, memiliki letak astronomis yang unik dan beragam. Letak astronomis ini mengacu pada posisi geografis Indonesia yang ditentukan oleh garis lintang…
- Dua pertiga benua Australia berupa gurun terdapat di wilayah Australia, benua yang terletak di belahan bumi selatan, dikenal memiliki berbagai keunikan geografis yang menarik. Salah satu fakta menarik tentang Australia adalah bahwa dua pertiga dari wilayah benua ini terdiri…
- Apa itu energi sekunder dan energi kimia? Energi adalah salah satu konsep fundamental dalam ilmu fisika yang memiliki peran krusial dalam kehidupan sehari-hari dan berbagai aplikasi teknologi. Pemahaman mengenai jenis-jenis energi membantu kita dalam memanfaatkan sumber daya…
- Makanan khas Suku Minangkabau adalah Minangkabau, sebuah suku yang mendiami wilayah Sumatera Barat, Indonesia, dikenal dengan budaya yang kaya dan tradisi yang kuat. Salah satu aspek yang paling menonjol dari kebudayaan Minangkabau adalah kuliner khasnya…
- Provinsi apa aja yang di Indonesia bagian timur Indonesia, sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, terdiri dari beragam provinsi yang tersebar dari Sabang hingga Merauke. Salah satu bagian yang memiliki pesona tersendiri adalah Indonesia bagian timur. Wilayah ini…
- Cara Agar Suara Amplifier Jernih Works 100% Cara Agar Suara Amplifier Jernih - Salah satu alat yang sangat penting bagi perangkat audio adalah amplifier,berfungsi sebagai penguat dan menjernihkan suara. Namun setiap peralatan eloktronik pasti ada kemungkinan mengalami…
- Fungsi Kapasitor Kipas Angin dan Cara Memperbaiki Kipas Angin yang Rusak Kipas angin, tentu anda tau betul barang elektronik satu ini. Kehadiranya sangat membantu disaat cuaca sedang terik dan gerah. Namun seiring berjalanya waktu dan pemakaian kipas angin yang tinggi membuat…