Tiga contoh hasil pertambangan dari negara indonesia adalah

Tiga contoh hasil pertambangan dari negara indonesia adalah…

Jawaban :

contoh hasil pertambangan di Indonesia adalah batu bara, tembaga, bauksit dan nikel.

Penjelasan :

Indonesia merupakan negara yang kaya akan berbagai barang tambang termasuk mineral dan logam. Barang-barang yang hasil tambang yang termasuk komoditas ekspor indonesia adalah :
1. Batu bara, Indonesia memiliki cadangan batu bara yang besar membuat Indonesia menjadi negara terbesar kelima produksi batu bara di dunia.
2. Tembaga, Indonesia memiliki cadangan total tembaga sebesar 12.677 juta ton.
3. Bauksit adalah sumber alumunium yang merupakan salah satu logam yang paling dibutuhkan di industri modern. Indonesia memiliki total cadangan bauksit sebesar 3.286 juta ton yang tersebar di Riau, Bangka Belitung, dan Kalimantan.
4. Nikel, Indonesia memiliki total cadangan nikel sebesar 9.422 juta ton yang tersebar di Kalimantan, Sulawesi, Maluku, dan Papua.

Jadi contoh hasil pertambangan di Indonesia adalah batu bara, tembaga, bauksit dan nikel

Tinggalkan komentar