Jelaskan cara bertahan hidup pada putri malu!

Jelaskan cara bertahan hidup pada putri malu!

Jawaban:

Cara bertahan hidup pada putri malu yaitu beradaptasi dengan menutup daunnya apabila terkena sentuhan. Hal tersebut bertujuan untuk menghindari pemangsa yang berupa hewan herbivora ketika akan memakan daunnya. Hewan itu akan menganggap bahwa daun putri malu yang menutup tersebut adalah daun yang layu, sehingga tidak tertarik untuk memakannya. Kemampuan tumbuhan putri malu menutup daun ketika terkena rangsang adalah salah satu contoh dari gerak tumbuhan yang disebut seismonasti. Selain daun yang menutup, batang tumbuhan putri malu juga ditumbuhi duri yang berfungsi untuk melindungi dari dari pemangsa.

Tinggalkan komentar