Batang yang berongga pada kangkung berfungsi untuk?

Batang yang berongga pada kangkung berfungsi untuk?

Jawaban:

Fungsinya adalah mengapungkan tanaman di permukaan air dan menyimpan udara.

Pembahasan:

Batang berongga akan menurunkan berat yang dimiliki oleh tumbuhan air sehingga dapat mengapung di permukaan air. Rongga tersebut juga dapat diisi oleh udara yang mengandung oksigen dan karbondioksida untuk memudahkan proses respirasi dan fotosintesis.

Tinggalkan komentar