Fungsi Elco – Kapasitor pada umumnya memiliki fungsi si untuk menyimpan muatan arus listrik. kapasitor disebut sebagai komponen pasif dalam rangkaian elektronika dikarenakan kapasitor tetap dapat bekerja tanpa adanya arus listrik. jenis kapasitor juga masih dibagi menjadi dua, yaitu kapasitor non polar dan kapasitor bipolar.
Secara sederhana Pengertian Elco atau kapasitor elektrolit atau banyak juga yang menyebut kondensator. Elco atau Kapasitor elektrolit ini adalah suatu komponen dengan dua kaki yaitu kaki dengan simbol negatif dan kaki bersimbol positif.
Elco dan kapasitor adalah dua komponen yang berbeda dan elco adalah bagian dari kapasitor. Perbedaan elco adalah memiliki kaki polaritas positif dan negatif, dan sedangakan pada kapasitor tidak memiliki polaritas.
Kapasitor sendiri memiliki dua jenis yaitu kapasitor tetap dan tidak tepat, elco sendiri masuk kedalam jenis kapasitor tetap.
Perbedaan paling jelas adalah biasanaya produsen dari elco akan memberikan garis putih di kaki negatif pada gambar body elco.
Biasanya setiap rangkaian atau blok pada power supply yang sering ditemukan terdapat elco yang memiliki ukuran dan fisik lebih besar dari elco pada rangkaian driver atau osilatornya.
Fungsi elco pada power supply adalah untuk mendistribusikan arus dan tegangan dan juga menstabilkan arus yang kemudian dialirkan di dalam rangkaian. Biasanya digunakan pada rangkaian – rangkaian yang memerlukan tegangan yang stabil dan arus yang berbeda, misalnya pada rangkaian micro controller dan rangkaian stabilizer.
Fungsi utama dari elco pada speaker adalah untuk membuat speaker menjadi lebih tahan lama dan tidak mudah rusak. Secara rinci fungsi dari elco pada speaker adalah untuk memfilter suara dan memotong frekuensi rendah atau bass agar tidak masuk kedalam tweeter. Tweeter akan menjadi mudah rusak jika frekuensi rendah atau nada bass masuk ke dalam tweeter.
Suara dari speaker akan lebih jernih dan berkualitas dengan menggunakan elco. Suara Bass akan terdengar dengan sangat baik jika menggunakan elco.
Sama dengan perangkat elektronik lainya, fungsi elco pada amplifier juga berguna untuk menstabilkan arus dan tegangan DC pada bagian power supply. Makin tinggi kapasitas elco maka akan lebih stabil dan ketika terkena hentakan Bass tegangan tidak turun. Sehingga suara yang dikeluarkan amplifier menjadi lebih bulet atau utuh.
Bisa jadi beberapa dari kamu pula mempraktikkan elco dipakai selaku capasitor bank di dalam sepeda motor. Banyak yang berkata kalau memakai capasitor bank ataupun elco pada sepeda motor dapat membuat aki tidak kilat cacat ataupun drop. Mungkin elco dapat menolong menaruh tekanan pada dikala motor di mengaktifkan. Serta pula elco dapat memantapkan arus pada keluaran aki.
Itulah Fungsi Elco Pada Speaker dan Rangkaian Elektronik Lainya yang telah solderpanas bahas, semoga artikel ini bermanfaat dan membantu.