Dampak negara Australia menandatangani konvensi Pengungsi tahun 1951 adalah

Dampak negara Australia menandatangani konvensi Pengungsi tahun 1951 adalah….

Jawaban :

Konvensi Terkait Status Pengungsi, yang juga dikenal sebagai Konvensi Pengungsi 1951, adalah sebuah perjanjian multilateral yang mendefinisikan status pengungsi, dan menetapkan hak-hak individual untuk memperoleh suaka dan tanggung jawab negara yang memberikan suaka. Dampak negara Australia menandatangani Konvensi Pengungsi tahun 1951 adalah adalah sebagai berikut :
1. menetapkan orang-orang yang tidak memenuhi kriteria pengungsi
2. menyediakan hak perjalanan bebas visa untuk pemenang dokumen perjalanan yang dikeluarkan berdasarkan konvensi tersebut
3. mengakui hak-hak orang yang mencari suaka untuk menghindari penindasan di negara-negara lainnya
4. menikmati hak-hak dan keuntungan di sebuah negara selain negara-negara yang bersedia dalam Konvensi tersebut

Tinggalkan komentar